POLITIK

Hubungan dengan Amien Rais Ingin Dirusak, Prabowo; Itu Kurang Ajar

MONITOR, Jakarta – Belakangan hubungan Ketua Umum Partai Prabowo Subianto dengan Amien Rais terlihat renggang. Prabowo menduga ada pihak yang sengaja ingin merusak hubungan baiknya dengan pendiri Partai Amanat Nasional (PAN).

Prabowo pun mengeluarkan umpatan ‘kurang ajar’ kepada pihak yang ingin merusak hubungan baiknya dengan Amien Rais.

“Hubungan saya dan Pak Amien pun mau dirusak. Itu kurang ajar,” umpat Prabowo di acara halalbihalal Dewan Dakwah Islamiyah Indonesia di Masjid Al-Furqon, Senen, Jakarta Pusat, Sabtu (14/7/2018).

So, siapa yang dituding Prabowo sebagai dalang perusak hubungannya dengan Amien Rais? Menurut Anggota Badan Komunikasi Partai Gerindra, Andre Rosiade, pihak yang berusaha merusak hubungan Amien dan Prabowo sudah dikenali. Bahkan dia sangat baik dari Gerindra maupun PAN.

Meski demikian, Andre tak menyebut eksplisit nama pihak tersebut. “Saya rasa kader Partai Gerindra dan PAN sudah tahu orang itu,” ungkap Andre Rosiade.

Lebih lanjut Andre mengungkapkan, publik yang mengikuti isu politik Prabowo dan Gerindra pasti tahu siapa sosok yang berupaya merusak relasi Prabowo-Amien.

“Biarkanlah masyarakat yang menilai. Intinya usaha itu sudah gagal karena Pak Prabowo dan Pak Amien punya hubungan yang baik. Pak Amien juga mengetahui betapa hormatnya Pak Prabowo ke Pak Amien,” Andre.

Recent Posts

Konsisten Terapkan ESG, Pertamina Group Diakui Global

MONITOR, Jakarta - PT Pertamina (Persero) terus memperkuat praktik Environmental, Social, and Governance (ESG) di…

2 jam yang lalu

Pagar Laut Langgar Hukum dan Kedaulatan, Prof Rokhmin: Segera Bongkar

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi IV DPR RI, Prof. Rokhmin Dahuri, menegaskan, perlu adanya tindakan…

2 jam yang lalu

Haji 2025, Kepala BP Haji Usulkan Tambahan Kuota Petugas ke Arab Saudi

MONITOR, Jakarta - Pemerintah Indonesia mengusulkan penambahan petugas dalam operasional penyelenggaraan ibadah haji 1446H/2025M kepada…

5 jam yang lalu

Tanwir I ‘Aisyiyah Resmi Dibuka oleh Haedar Nashir

MONITOR, Jakarta - Tanwir I ‘Aisyiyah resmi dibuka oleh Ketua Umum Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah,…

7 jam yang lalu

Dokumen Hasto yang Dinotariskan di Rusia Harus Melalui Prosedur Diplomatik

MONITOR, Jakarta - Guru Besar Hukum Pidana Universitas Padjadjaran (Unpad), Prof Romli Atmasasmita, mengungkapkan bahwa…

7 jam yang lalu

Pemerintah Usulkan Insentif Pendongkrak Kinerja Industri Otomotif

MONITOR, Jakarta - Industri otomotif masih menghadapi tantangan yang cukup berat untuk bisa semakin melaju.…

7 jam yang lalu