SULAWESI

Setgab Prof Andalan Siapkan Agenda Khusus Pemenangan

MONITOR, Makassar – Elektabilitas Pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Sulawesi Selatan Prof Nurdin Abdullah – Andi Sudirman Sulaiman (Prof Andalan) semakin tak terkejar di Pemilihan Gubernur Sulawesi Selatan 2018.

Tercatat, berdasarkan hasil survei hampir semua lembaga riset terpercaya, pasangan yang terkenal dengan Kerja Nyatanya Prof Andalan tengah berada di angka 33,78 persen.

Tim Sekretariat Gabungan (Setgab) Prof Andalan, Darwis Dudu mengatakan, saat ini pihak Prof Andalan tak hanya menyiapkan strategi mempertahankan keunggulan Prof Andalan di Pilgub Sulsel.

“Tapi kita akan berusaha memaksimalkan kekuatan, dan kalau perlu kami tingkatkam untuk capai angka target,” ungkap Darwis Dudu di Makassar, Rabu (23/5/2018).

Untuk mencapai itu, kata Darwis Dudu, pihaknya telah menyiapkan strategi khusus demi meningkatkan elektabilitas Prof Andalan di Pesta Demokrasi 5 tahunan 2018 tersebut.

Salah satunya, Elit DPW PAN Sulsel ini menuturkan, bahwa melakukan perebutan suara di pemilih yang sampai saat ini belum menyatalan pilihan di Pilgub Sulsel.

“Survei terakhir Swing Voters itu masih ada sekitar 14,76 persen, kita maksimalkan kekuatan disitu,” tutup Darwis Dudu.

Recent Posts

Kosmetik Berbahaya Marak di Pasaran, Puan: Perlindungan Konsumen Harus Dijamin

MONITOR, Jakarta - Ketua DPR RI Puan Maharani menyoroti temuan 16 item kosmetik yang terbukti…

29 menit yang lalu

Pasca Lebaran Roojai Catat Klaim Asuransi Mobil Melonjak, Apa Penyebabnya?

MONITOR, Jakarta - Lebaran selalu identik dengan mudik, tradisi tahunan yang membuat jutaan orang pulang…

46 menit yang lalu

Donald Trump Protes Kebijakan Halal Indonesia, PBNU Minta AS Ikut Aturan

MONITOR, Jakarta - Presiden Amerika Serikat, Donald Trump protes terhadap kebijakan halal yang diterapkan Indonesia…

3 jam yang lalu

Komisi X DPR Berduka Paus Fransiskus Tiada, Harap Semangat Majukan Pendidikan Tetap Menyala

MONITOR, Jakarta - Wakil Ketua Komisi X DPR RI, MY Esti Wijayanti sangat berduka atas…

3 jam yang lalu

Menag Tulis Pesan Duka di Kedutaan Vatikan atas Berpulangnya Paus Fransiskus

MONITOR, Jakarta - Langit Jakarta masih berawan ketika Menteri Agama Republik Indonesia, Nasaruddin Umar, melangkah…

4 jam yang lalu

Raker dengan OIKN, DPR Singgung Soal Lorem Ipsum Dolor Amet di Tugu Titik 0 IKN

MONITOR, Jakarta - Tulisan “Lorem Ipsum Dolor Amet” di tugu Titik 0 IKN yang beberapa…

5 jam yang lalu