BERITA

Ketua DPRD Jakarta Akhirnya Tandatangani SK Pansus Mikrosel

MONITOR, Jakarta – Setelah menunggu sekian lama, akhirnya Ketua DPRD Jakarta Prasetyo Edi Marsudi menandatanganai Surat Keputusan (SK) pembentukan Pansus Mikrosel.

“Sudah, SK nya sudah saya tandatangani. Jadi pansus tinggal jalan,” ujar Ketua DPRD Jakarta Prasetyo Edi Marsudi Kepada MONITOR.

Pras, panggilan akrab dari Ketua DPRD ini mengakui kalau dirinya sangat berhati-hati sekali dalam memutuskan apakah pembentukan pansus ini harus ditandatanganinya atau tidak.

“Saya harus minta pendapat partai juga dalam memutuskan apakah SK ini harus saya tandatangani apa tidak. Akhirnya partai pun membantu saya, dengan melakukan kajian mendalam terlebuh dahulu terkait penting dan tidaknya pansus mikrosel ini dijalankan. Akhirnya partai memutuskan ke saya kalau pansus mikrosel ini dijalankan. Ya, akhirnya SK nya saya tandatangani juga,” terang Pras.

Namun demikian Pras menyayangkan dengan sikap anggotanya yang tak sabar dengan menyerangnya dirinya di media.

“Saya liat teman-teman saya menyerang saya di media gara-gara saya telat menandatangani SK pansus mikrosel ini. Padahal kalau mereka pahami sayalah nantu yang paling bertanggung jawab kalau ada apa-apa dengan pansus ini,” pungkasnya.

Recent Posts

INTANI – IMP168 Kerjasama gandeng Forum Bumdes untuk Swasembada Pangan Berkelanjutan

MONITOR, Yogyakarta - Perkumpulan Insan Tani dan Nelayan (INTANI) menjalin kerjasama (MoU) dengan PT Indoraya…

34 menit yang lalu

Hutama Karya Siap Serap SDM Unggul Melalui Program Rekrutmen Bersama BUMN 2025

MONITOR, Jakarta - PT Hutama Karya (Persero) (Hutama Karya) membuka pintu bagi generasi muda untuk…

3 jam yang lalu

Dirjen PHU Ingatkan Petugas Haji Agar Hilangkan Ego Sektoral saat Bertugas

MONITOR, Jakarta - Dirjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah (2014-2017) Abdul Djamil mengingatkan seluruh petugas haji…

5 jam yang lalu

Kemenperin Bersama Industri TPT Menghadapi Tantangan Global

MONITOR, Jakarta - Kementerian Perindustrian terus berupaya membangkitkan kembali kinerja industri tekstil dan produk tekstil…

10 jam yang lalu

Kemenag Perpanjang Pelunasan Biaya Haji Reguler Hingga 25 April 2025

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama memperpanjang Tahap II pelunasan Biaya Perjalanan Ibadah Haji (Bipih) Reguler…

13 jam yang lalu

Panglima TNI: Revisi UU TNI Berdasarkan Prinsip Demokrasi dan Supremasi Sipil

MONITOR, Jakarta - Dinamika lingkungan strategis menuntut TNI untuk selalu beradaptasi dan semakin profesional dalam…

15 jam yang lalu