Categories: BERITAPERISTIWA

Jakarta, Bogor Hingga Bandung Rasakan Guncangan Gempa

MONITOR, Jakarta – Media sosial tiba-tiba diramaikan oleh tagar #gempa sekitar Pukul 13.32 WIB, Selasa (23/1). Netizen di area Jakarta, Bandung dan Banten mengaku merasakan guncangan gempa yang terjadi sekitar 15 detik tersebut.

Akun resmi Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika segera memberikan informasi tentang gempa berkekuatan 6,4 skalarichter tersebut.

Selain menginformasikan bahwa di lokasinya juga merasakan gempa, beberapa netizen berharap agar gempa yang dirasakan tidak berimbas buruk untuk lokasi lain.

 

 

Recent Posts

Konflik Timur Tengah, DPR: Pemerintah Perlu Lakukan Dialog Multilateral

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi I DPR RI Helmy Faishal Zaini meminta pemerintah melakukan upaya untuk…

28 menit yang lalu

Ikhtiar Pelindungan Jemaah Indonesia, dari Syarat Istithaah sampai Senam Haji

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama tahun ini kembali mengusung tagline Haji Ramah Lansia. Maklum, data…

3 jam yang lalu

Kemenangan Timnas U-23 Harus Jadi Momentum Mengembangkan Infrastruktur Olahraga Tanah Air

MONITOR, Jakarta - Timnas U-23 Indonesia mencatatkan prestasi gemilang dengan menaklukkan Korea Selatan dalam babak…

4 jam yang lalu

LBH GP Ansor Desak Nadiem Makarim Lindungi Mahasiswa Indonesia dari TPPO Berkedok Magang

MONITOR, Jakarta - LBH Pimpinan Pusat Gerakan Pemuda Ansor mendesak Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan…

6 jam yang lalu

Sekjen Kemenag: Izin Prodi S3 UIN Pekalongan Segera Terbit

MONITOR, Jakarta - Sekjen Kementerian Agama M Ali Ramdhani berbagi kabar gembira bagi keluarga besar…

7 jam yang lalu

Karantina Lampung Tahan Ratusan Kilogram Daging Celeng

MONITOR, Lampung Selatan – Balai Karantina Hewan, Ikan, dan Tumbuhan (Karantina) Lampung menahan ratusan kilogram…

7 jam yang lalu