Categories: NASIONALPEMERINTAHAN

Jelang Penutupan IIEE, Pengunjung Nikmati Suguhan Dongeng Islami

MONITOR, Tangerang – Hari ini merupakan babak akhir rangkaian kegiatan International Islamic Education Expo (IIEE) 2017. Meski harus berakhir, namun jumlah pengunjung pameran semakin ramai. 

Bahkan hari ini, para pengunjung banyak yang menikmati sajian pentas dongeng Islami di booth Direktorat Pendidikan Agama Islam (PAI). Booth Direktorat Pendidikan Agama Islam (PAI) ini, menampilkan berbagai karya guru-guru maupun dosen PAI di pamerkan.

Kasubdit PAI pada PAUD dan TK, Victoria Elisna Hannah mengatakan, ada ratusan karya guru-guru PAI. "Karya tersebut berupa perangkat pembelajaran maupun karya tulis," ujarnya di lokasi, Jumat (24/11).

"Sengaja kami pamerkan (karya guru dan dosen PAI) agar publik tau bahwa mereka memiliki karya. Lagi pula, guru dan dosen PAI itu di bawah binaan Kemenag," imbuhnya.

Lebih lanjut ia mengatakan, booth tersebut menyuguhkan pentaas dongeng Islami. Tujuannya untuk menyampaikan pesan-pesan atau nilai nilai pendidikan karakter yang di kemas lewat dongen islami. 

“Dongeng itu bagian dari pembelajaran PAI dan sangat cocok untuk anak-anak, bahkan orang dewasa pun suka dongeng,” terangnya.

Recent Posts

Menag Hadiri Halalbihalal PBNU Bersama Anggota Keluarga NU

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama RI Yaqut Cholil Qoumas menghadiri Halalbihalal yang digelar Pengurus Besar…

4 jam yang lalu

Mejeng di Turki, Industri Alat Kesehatan Nasional Siap Dobrak Pasar Eropa

MONITOR, Jakarta - Industri alat kesehatan nasional terus berupaya untuk menembus pasar ekspor seiring dengan…

8 jam yang lalu

Konflik Timur Tengah, DPR: Pemerintah Perlu Lakukan Dialog Multilateral

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi I DPR RI Helmy Faishal Zaini meminta pemerintah melakukan upaya untuk…

8 jam yang lalu

Ikhtiar Pelindungan Jemaah Indonesia, dari Syarat Istithaah sampai Senam Haji

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama tahun ini kembali mengusung tagline Haji Ramah Lansia. Maklum, data…

11 jam yang lalu

Kemenangan Timnas U-23 Harus Jadi Momentum Mengembangkan Infrastruktur Olahraga Tanah Air

MONITOR, Jakarta - Timnas U-23 Indonesia mencatatkan prestasi gemilang dengan menaklukkan Korea Selatan dalam babak…

12 jam yang lalu

LBH GP Ansor Desak Nadiem Makarim Lindungi Mahasiswa Indonesia dari TPPO Berkedok Magang

MONITOR, Jakarta - LBH Pimpinan Pusat Gerakan Pemuda Ansor mendesak Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan…

14 jam yang lalu