Categories: EKONOMI

Pertamina Sudah Mulai Gunakan Energi Alternatif Dari Sumber Biologis

MONITOR, Jakarta  – Komisaris Utama PT Pertamina (Persero), Tanri Abeng mengatakan, saat ini Pertamina sudah mulai mengembangkan energi alternatif guna mendukung target pengurangan emisi pada sektor energi sebesar 13%.

Tanri Abeng menuturkan, salah satu hasil dari upaya tersebut adalah penggunaan bioenergi atau energi terbarukan yang didapatkan dari sumber biologis (bahan organik yang menyimpan energi cahaya matahari dalam bentuk energi kimia).

"Alternatif dan new reducible energy. Makanya kita sudah mulai menggunakan itu bioenergi misalnya," ujar Tanri Abeng saat ditemui di Jakarta, pada Kamis (5/10).

Intinya, sambung pria bugis itu, Pertamina melakukan melakukan hal tersebut karena sudah menjadi menjadi sebuah tuntutan perusahaan untuk mendukung Energi Baru Terbarukan (EBT) yang ramah lingkungan.

"Intinya adalah perusahaan seperti Pertamina itu sudah harus mengembangkan EBT yang berbasis green dan tidak polusi," sambungnya.

Recent Posts

Kemenag Gelar Penyuluh Agama Islam Award 2024, Ini Persyaratannya

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama menggelar Penyuluh Agama Islam (PAI) Award 2024 Tingkat Nasional. ⁠Pendaftaran…

1 jam yang lalu

Stop Pemborosan Negara, Tutup BUMD yang Tak Beraktivitas Lagi

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi XI DPR RI Marinus Gea mengimbau kepada pemerintah daerah untuk…

2 jam yang lalu

Kementerian PUPR Selesaikan Penggantian 9 Jembatan Tipe Callender Hamilton Sebagai Penghubung Antarwilayah di Jawa Timur

MONITOR, Jakarta – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) telah menyelesaikan penggantian 9 jembatan…

2 jam yang lalu

Ketua Umum Dharma Pertiwi Gelar Halal Bihalal Bersama Pengurus Pusat, Yayasan dan Karyawan

MONITOR, Jakarta - Ny. Evi Agus Subiyanto selaku Ketua Umum Dharma Pertiwi dan Ketua Umum…

4 jam yang lalu

Itjen Kemenag Lakukan Pengawasan Madrasah Ramah Anak dan Audit BOS

MONITOR, Jakarta - Inspektorat Jenderal (Itjen) Kementerian Agama akan melakukan evaluasi madrasah ramah anak dan…

4 jam yang lalu

Kenalkan Budaya dan Komoditas Pertanian Banyuwangi, PUPR Tuntaskan Penataan Kawasan Agrowisata Tamansuruh

MONITOR, Jakarta – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) telah menyelesaikan penataan kawasan Agrowisata…

5 jam yang lalu