KEUANGAN

Sri Mulyani: Lewat SDI, Kita Bangun Pelayanan Publik yang Berkualitas

MONITOR, Jakarta – Pemerintah telah membentuk Satu Data Indonesia (SDI), sebagaimana arahan Presiden Joko Widodo sebagai upaya meningkatkan kualitas sekaligus menyederhanakan prosedur pelayanan publik.

Dalam Rapat Dewan Pengarah SDI, Menteri Keuangan Sri Mulyani menyatakan pihaknya fokus memperhatikan capaian juga aspek yang harus diperhatikan dalam proses pembentukan SDI.

“Saya sendiri menaruh perhatian khusus pada proses bagaimana agar pembentukan data dari hulu hingga ke hilir dapat dikoordinasikan secara baik karena proses ini melibatkan banyak pihak,” ujar Sri Mulyani dalam keterangannya, Selasa (11/7/2023).

Melalui laman data.go.id, pemerintah terus berupaya membangun koordinasi secara baik.

“Tentu ini suatu tanggung jawab yang kompleks sekaligus sangat penting bagi masa depan Indonesia,” ucapnya.

Satu Data Indonesia ini, diyakini Sri Mulyani dapat memaksimalkan upaya membangun Indonesia lewat digital public infrastructure yang kuat dan kredibel.

Recent Posts

Sekjen Kemenag: Jemaah Harus Jaga Stamina dan Hemat Tenaga hingga Puncak Haji

MONITOR, Jakarta - Sekretaris Jenderal Kementerian Agama Muhammad Ali Ramdhani berpesan agar jemaah haji Indonesia…

1 menit yang lalu

Babinsa Koramil 1710-02/Timika Bersama Bhabinkamtibmas, Satpol PP dan Disperindag Melaksanakan Penertiban Pasar

MONITOR, Jakarta - Ketertiban merupakan suatu keharusan yang perlu disadari dan dipatuhi oleh semua lapisan…

3 jam yang lalu

Petugas Madinah Bersiap Layani Jemaah di Masjid Miqat Dzilhulaifah

MONITOR, Jakarta - Jemaah haji Indonesia hari ini mulai tiba di Madinah Al-Munawwarah. Mereka akan…

5 jam yang lalu

Kemendes dan PDTT Apresiasi Dukungan Pertamina Untuk Percepatan Pertumbuhan Ekonomi Masyarakat di Wilayah Transmigrasi

MONITOR, Jakarta - Sebagai Badan Usaha Milik Negara (BUMN), PT Pertamina (Persero) terus mendukung percepatan pertumbuhan…

7 jam yang lalu

Bung Karno Milik Seluruh Rakyat Indonesia, Ketua PDIP: Terima Kasih Pak Prabowo

MONITOR, Jakarta - PDI Perjuangan mengucapkan terima kasih kepada Prabowo Subianto yang mengatakan bahwa Bung…

8 jam yang lalu

Ini 14 Imbauan Petugas untuk Keamanan Jemaah selama di Tanah Suci

MONITOR, Jakarta - Ada tiga tugas utama Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) kepada jemaah. Ketiganya…

9 jam yang lalu