PERISTIWA

Heboh! Mayat dalam Karung Ditemukan di Bawah Kolong Tol Cibitung-Cilincing

MONITOR, Jakarta – Warga di kawasan Cilincing, Jakarta Utara (Jakut) dihebohkan dengan penemuan mayat dalam karung di kolong Tol Cibitung-Cilincing, Sabtu (27/05/2023).

Polres Metro Jakarta Utara telah melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) sebagai langkah awal dan selanjutnya membawa jasad mayat ke Rumah Sakit Polri Kramat Jati, Jakarta Timur.

“Untuk tahap paling awal, itu olah TKP. Jadi karena situasi juga tidak dilakukan pembongkaran karung di TKP tapi akan dilakukan di Rumah Sakit Polri Kramat Jati,” kata Kapolres Metro Jakarta Utara, Kombes Pol Gidion kepada awak media, dikutip Minggu (28/05/2023).

Gidion belum dapat memastikan jenis kelamin dari mayat dalam karung. Namun, jelas dia, terdapat tanda-tanda kekerasan pada tubuh mayat tersebut.

“Belum bisa dipastikan (jenis kelamin). Iya (ada tanda kekerasan),” ungkapnya.

Recent Posts

INTANI – IMP168 Kerjasama gandeng Forum Bumdes untuk Swasembada Pangan Berkelanjutan

MONITOR, Yogyakarta - Perkumpulan Insan Tani dan Nelayan (INTANI) menjalin kerjasama (MoU) dengan PT Indoraya…

5 jam yang lalu

Hutama Karya Siap Serap SDM Unggul Melalui Program Rekrutmen Bersama BUMN 2025

MONITOR, Jakarta - PT Hutama Karya (Persero) (Hutama Karya) membuka pintu bagi generasi muda untuk…

7 jam yang lalu

Dirjen PHU Ingatkan Petugas Haji Agar Hilangkan Ego Sektoral saat Bertugas

MONITOR, Jakarta - Dirjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah (2014-2017) Abdul Djamil mengingatkan seluruh petugas haji…

9 jam yang lalu

Kemenperin Bersama Industri TPT Menghadapi Tantangan Global

MONITOR, Jakarta - Kementerian Perindustrian terus berupaya membangkitkan kembali kinerja industri tekstil dan produk tekstil…

14 jam yang lalu

Kemenag Perpanjang Pelunasan Biaya Haji Reguler Hingga 25 April 2025

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama memperpanjang Tahap II pelunasan Biaya Perjalanan Ibadah Haji (Bipih) Reguler…

17 jam yang lalu

Panglima TNI: Revisi UU TNI Berdasarkan Prinsip Demokrasi dan Supremasi Sipil

MONITOR, Jakarta - Dinamika lingkungan strategis menuntut TNI untuk selalu beradaptasi dan semakin profesional dalam…

19 jam yang lalu