POLITIK

Dipimpin Zulhas, PAN Daftarkan 20.465 Bacaleg di Pemilu 2024

MONITOR, Jakarta – Partai Amanat Nasional (PAN) resmi mendaftarkan sebanyak 20.465 Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) di Pemilu 2024. Pendaftaran ini dilakukan rombongan kader PAN pada Jumat, 12 Mei 2023 kemarin dengan iringan mobil warhna biru yang ditunggangi sejumlah elit DPP PAN.

Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan menjelaskan, jumlah tersebut terdiri dari 580 Bacaleg DPR RI, kemudian 2.372 DPRD Provinsi dan 17.512 DPRD Kota/Kabupaten.

“Lebih detail, berada di 38 provinsi, 514 kabupaten/kota untuk DPR RI di 84 dapil (daerah pilih) dengan jumlah caleg 580 orang atau 100% kami daftarkan,” ujar Zulkifli Hasan usai mendaftarkan bacaleg DPR di Gedung KPU RI, Menteng, Jakarta Pusat.

“Untuk DPRD provinsi sebanyak 301 Dapil dengan jumlah caleg 2.372 orang atau 100%. DPRD Kabupaten Kota di 2.325 Dapil dengan jumlah caleg 17.512 orang juga 100%,” sambungnya.

Recent Posts

Presiden Jokowi Gelar Ratas Terkait World Water Forum ke-10

MONITOR, Jakarta - Presiden Joko Widodo bersama sejumlah Menteri Kabinet Indonesia Maju menggelar rapat terbatas…

3 menit yang lalu

Ketua MPR Dukung Rencana Kerjasama Lemigas dan Konsorsium Korea Bangun LNG Center di Indonesia

MONITOR, Jakarta - Ketua MPR RI sekaligus Wakil Ketua Umum Partai Golkar Bambang Soesatyo mendukung…

21 menit yang lalu

AKBIL Lombok Sukses Melaksanakan Webinar Nasional

MONITOR, Jakarta - Kampus Akademi Bisnis Lombok (AKBIL) sukses menyelenggarakan Webinar Nasional dengan tema “Strategi…

32 menit yang lalu

Kementan Menggerakan Percepatan Tanam di Banyuwangi

MONITOR, Banyuwangi - Dirjen Tanaman Pangan Kementerian Pertanian RI, Suwandi meninjau area pesawahan di Desa…

59 menit yang lalu

Dukung Pengembangan Ekonomi Nasional, Kopdit CU Lete Konda NTT Nikmati Layanan LPDB-KUMKM

MONITOR, Jakarta - Koperasi adalah salah satu jenis usaha yang berperan penting untuk perekonomian masyarakat.…

2 jam yang lalu

Lakukan Rapat Tinjauan Manajemen, UNAS Konsisten Tingkatkan Budaya Mutu

MONITOR, Jakarta – Universitas Nasional (UNAS) secara konsisten terus meningkatkan budaya mutunya. Hal tersebut diimplementasikan…

2 jam yang lalu