PARLEMEN

Puan: DPR RI Siap jadi Tuan Rumah Pertemuan MIKTA

MONITOR, Istanbul – Parlemen Indonesia didaulat menjadi tuan rumah MIKTA tahun depan. Kabar tersebut diungkapkan Ketua DPR RI Puan Maharani, usai menghadiri MIKTA Speakers‘ Consultation di Istanbul Turki.

Menurut Puan, DPR RI menerima keketuaan MIKTA dan menjadi tuan rumah MIKTA Speakers‘ Consultation berikutnya.

“Kami siap menjadi tuan rumah untuk forum penting yang menjembatani perbedaan untuk mencari solusi isu-isu global,” ucap Puan Maharani, Sabtu (11/3/2023).

Diketahui Indonesia telah menetapkan tiga isu prioritas yakni memperkuat multilateralisme, pemulihan inklusif, dan transformasi digital.

“Saya harapkan kerja sama antar parlemen MIKTA dapat memperkuat baik hubungan bilateral, maupun multilateral,” tukasnya.

“Selamat Turki, sudah sukses menjadi tuan rumah MIKTA tahun ini. Sampai jumpa di pertemuan MIKTA Speakers’ Consultation berikutnya di Indonesia!” sambung Puan Maharani.

Recent Posts

IPW: Pengerahan Pengamanan TNI di Kejati dan Kejari Melanggar Konstitusi

MONITOR, Jakarta - Indonesia Police Watch (IPW) angkat bicara terkait pengerahan pengamanan TNI di Kejaksaan…

20 menit yang lalu

Petugas Haji Siapkan 27 Rute Bus Shalawat untuk Antar Jemaah ke Masjidil Haram

MONITOR, Jakarta - Bus Shalawat sudah beroperasi sejak kedatangan pertama jemaah haji Indonesia di Makkah…

3 jam yang lalu

Konferensi Parlemen OKI Dimulai di DPR, Siap Bahas Visi Misi Bagi Mereka yang Terpinggirkan

MONITOR, Jakarta - Konferensi Parliamentary Union of the OIC Member States (PUIC) ke-19 atau Persatuan…

7 jam yang lalu

DPR Harap Pakistan dan India Jaga Komitmen Gencatan Senjata, Dorong RI Bantu Jembatani Konflik

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi I DPR RI, Junico Siahaan mengungkap keprihatinan mendalam atas meningkatnya…

9 jam yang lalu

Komisi I DPR Minta TNI Evaluasi Total Prosedur Keamanan Buntut Ledakan Amunisi di Jabar

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi I DPR RI, TB Hasanuddin, menyampaikan belasungkawa mendalam atas insiden…

10 jam yang lalu

Angkat Isu Perempuan dan Palestina di Sidang PUIC ke-19, DPR Disebut Bisa Berbagi Pengalaman ke Negara OKI

MONITOR, Jakarta - Penunjukan Indonesia sebagai tuan rumah Konferensi ke-19 Parliamentary Union of the OIC…

10 jam yang lalu