Menteri BUMN Erick Thohir meninjau korban kebakaran di RSPP Pertamina
MONITOR, Jakarta – Usai melakukan pemantauan secara langsung di Pertamina Plumpang Jakarta Utara, Menteri BUMN Erick Thohir pun mendengarkan laporan kejadian sekaligus mengecek kondisi kilang.
Ia memastikan investigasi yang dilakukan Pertamina berjalan optimal. “Saya juga akan mengawal penanganan korban dan keluarga yang harus menjadi prioritas,” ucap Erick Thohir saat berada di lokasi.
Selain itu, dirinya mengaku bakal fokus terhadap keselamatan dan kesejahteraan warga korban terdampak musibah.
“Saat ini, fokus saya adalah memastikan keselamatan korban, keluarga, dan warga yang terdampak, agar hak-hak mereka terpenuhi,” jelasnya.
Erick memastikan biaya perawatan dan pengobatan korban akan ditanggung Pertamina.
“Evaluasi teknis dan investigasi tetap berjalan. Namun, saat ini kita dahulukan kesembuhan para korban,” tandasnya.
MONITOR, Jakarta - Senyum bahagia Heni Lismarawati mengembang saat menerima kartu Nusuk yang dibagikan Dirjen…
MONITOR, Jakarta - Ketua DPR RI Puan Maharani menerima kunjungan resmi Perdana Menteri (PM) Republik…
MONITOR, Jakarta - Industri wastra atau kain tradisional Indonesia seperti batik dan tenun sangat erat…
MONITOR, Jakarta - Ketua DPR RI Puan Maharani menerima kunjungan resmi Perdana Menteri (PM) Republik…
MONITOR, Jakarta - Pengurus Besar Ikatan Alumni PMII (PB IKA PMII) serius menggarap filantropi Islam.…
MONITOR, Jakarta - Ketua DPR RI Puan Maharani akan menerima kunjungan kehormatan Perdana Menteri (PM)…