Categories: PEMERINTAHAN

Jokowi Jamin Biaya Perawatan Korban Tragedi Kanjuruhan Gratis

MONITOR, Jakarta – Presiden Joko Widodo bersama Ibu Iriana Jokowi sore tadi mengunjungi para korban tragedi Kanjuruhan Malang, Jawa Timur. Jokowi pun menyambangi korban pasien yang dirawat di RSUD dr. Saiful Anwar.

“Sore ini saya datang ke Kota Malang, dan menjenguk para korban selamat dalam tragedi sepak bola di Stadion Kanjuruhan yang sedang dirawat di RSUD dr. Saiful Anwar,” ucap Jokowi dalam lawatan sore tadi, Rabu (5/10/2022).

Jokowi memastikan seluruh biaya perawatan korban ditanggung oleh pemerintah. Kepastian itu diungkap Jokowi dalam kunjungannya.

“Saya hendak memastikan para korban selamat mendapatkan pelayanan terbaik dan seluruh biaya perawatan itu ditanggung oleh pemerintah.

Selain memastikan pengobatan gratis, Jokowi juga menjumpai keluarga korban meninggal dari tragedi Kanjuruhan itu untuk memberikan sejumlah santunan.

“Semoga bisa meringankan beban daripada keluarga korban,” imbuhnya.

Recent Posts

Keterbukaan Informasi Publik Elemen Penting dalam Penegakan Hukum

MONITOR, Jakarta - Keterbukaan informasi publik menjadi elemen penting dalam penyelenggaraan pemerintahan demokratis. Keterbukaan informasi…

1 jam yang lalu

Jasa Marga Raih Dua Penghargaan pada Ajang Indonesia Most Trusted Companies Award 2024

MONITOR, Jakarta – PT Jasa Marga (Persero) Tbk. kembali menorehkan prestasi membanggakan dengan meraih dua…

2 jam yang lalu

Aktivis Cium Aroma Politis Pada Pemanggilan Suami Airin dan Ketua DPRD Banten oleh Kejati

MONITOR, Jakarta - Dipanggilnya Tubagus Chaeri Wardana alias Wawan dan Fahmi hakim ketua DPRD Provinsi…

3 jam yang lalu

Survei: Elektabilitas Atang-Annida Salip Dedie-Jenal di Pilkada Kota Bogor

MONITOR, Jakarta - Pemilih muda diperkirakan akan memainkan peran penting dalam menentukan hasil Pemilihan Kepala…

3 jam yang lalu

DPR Harap Semua Pimpinan KPK Terpilih Sinergi dan Solid; Jangan Ribut-ribut

MONITOR, Jakarta - Komisi III DPR RI telah menetapkan lima pimpinan KPK terpilih dan lima…

4 jam yang lalu

Menag: Guru Adalah Obor Penyinar Kegelapan

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama Nasaruddin Umar menyampaikan bahwa guru adalah pahlawan sejati. Hal tersebut…

5 jam yang lalu