MONITOR, Jakarta – Kasus kematian Brigadir polisi Yoshua Hutabarat atau Brigadir J menyita perhatian banyak kalangan, tak terkecuali anggota dewan. Kasus ini rupanya bakal menjadi salah satu agenda pembahasan Komisi III DPR RI dalam rapat kerja bersama Kapolri.
Hal itu dibenarkan Ketua Komisi III DPR Bambang Wuryanto. Ia menyatakan pihaknya akan meminta penjelasan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo terkait kasus kematian Brigadir J.
Bambang Wuryanto yang merupakan Legislator PDIP ini belum memastikan detail waktu dari pelaksanaan raker antara Komisi III dengan Kapolri.
Namun dirinya berjanji akan menanyakan rentetan detail dari kasus kematian Brigadir J di rumah dinas Irjen Ferdy Sambo, dalam Raker Komisi III DPR RI nanti.
“Kepada Kapolri, kami akan bicara soal ini, soal tembak menembak antaranggota. Nanti tak (saya) bikin rapatnya terbuka,” ucap Bambang Wuryanto, belum lama ini.
MONITOR, Jakarta - Keterbukaan informasi publik menjadi elemen penting dalam penyelenggaraan pemerintahan demokratis. Keterbukaan informasi…
MONITOR, Jakarta – PT Jasa Marga (Persero) Tbk. kembali menorehkan prestasi membanggakan dengan meraih dua…
MONITOR, Jakarta - Dipanggilnya Tubagus Chaeri Wardana alias Wawan dan Fahmi hakim ketua DPRD Provinsi…
MONITOR, Jakarta - Pemilih muda diperkirakan akan memainkan peran penting dalam menentukan hasil Pemilihan Kepala…
MONITOR, Jakarta - Komisi III DPR RI telah menetapkan lima pimpinan KPK terpilih dan lima…
MONITOR, Jakarta - Menteri Agama Nasaruddin Umar menyampaikan bahwa guru adalah pahlawan sejati. Hal tersebut…