SOSIAL

Bangun SKA, Risma Ingin Bantu Penyandang Disabilitas Kerja

MONITOR, Surakarta – Berbagai hambatan kerap dialami para penyandang disabilitas dalam mengakses pekerjaan. Tantangan ini disadari oleh Menteri Sosial Tri Rismaharini.

Risma, demikian sapaan akrab Mensos, lantas mendirikan pusat pengembangan kewirausahaan untuk penyandang disabilitas, yakni Sentra Kreasi Atensi (SKA) di Surakarta.

Bukan hanya di Surakarta saja, Risma menyatakan program ini juga sudah dikembangkan di beberapa kota-kota lainnya.

Mantan Walikota Surabaya ini berharap program ini dapat membantu banyak penyandang disabilitas untuk mengakses pekerjaan agar lebih mudah.

“Ide awalnya adalah kami membantu teman disabilitas agar bisa mengakses pekerjaan. Awalnya saya lihat mata anggaran di Kemensos, sudah cukup untuk pembangunannya, maka kami ubah jadi program,” imbuh Risma, saat kunjungan kerja ke Surakarta.

Recent Posts

Praktik Judol Kian Mengkhawatirkan, DPR Dorong Implementasi UU PDP

MONITOR, Jakarta - Wakil Ketua Komisi I DPR RI, Sukamta, menyoroti ancaman serius fenomena judi…

5 jam yang lalu

Immoderma Wellness Day Sukses Gaet 1.000 Peserta Fun Run 5K di 4 Kota Indonesia

MONITOR, Semarang - Indonesia Kampanye kesehatan kulit dan gaya hidup aktif bertajuk Immoderma Wellness Day…

6 jam yang lalu

Bahasa Portugis Akan Diajarkan di Sekolah, Komisi X DPR Dorong Uji Coba Terlebih Dahulu

MONITOR, Jakarta - Ketua Komisi X DPR RI, Hetifah Sjaifudian, menyambut baik rencana pemerintah mengajarkan…

6 jam yang lalu

PDIP Gelar Diskusi di Cirebon, Pariwisata dan Kelautan Pilar Penting Perekonomian Nasional

MONITOR, Jakarta - PDI Perjuangan (PDIP) menyatakan bahwa kegiatan diskusi, pameran UMKM, dan kunjungan ke…

9 jam yang lalu

AICIS+ 2025 Tampilkan 230 Makalah Terpilih dari 31 Negara

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama menggelar Annual International Conference on Islam, Science, and Society (AICIS+)…

9 jam yang lalu

Kemenag dan UIII Siap Gelar AICIS+ 2025, Perkuat Peran Islam dalam Menjawab Tantangan Global

MONITOR, Depok – Kementerian Agama RI dan Universitas Islam Internasional Indonesia (UIII) hari ini menggelar…

11 jam yang lalu