SOSIAL

Bangun SKA, Risma Ingin Bantu Penyandang Disabilitas Kerja

MONITOR, Surakarta – Berbagai hambatan kerap dialami para penyandang disabilitas dalam mengakses pekerjaan. Tantangan ini disadari oleh Menteri Sosial Tri Rismaharini.

Risma, demikian sapaan akrab Mensos, lantas mendirikan pusat pengembangan kewirausahaan untuk penyandang disabilitas, yakni Sentra Kreasi Atensi (SKA) di Surakarta.

Bukan hanya di Surakarta saja, Risma menyatakan program ini juga sudah dikembangkan di beberapa kota-kota lainnya.

Mantan Walikota Surabaya ini berharap program ini dapat membantu banyak penyandang disabilitas untuk mengakses pekerjaan agar lebih mudah.

“Ide awalnya adalah kami membantu teman disabilitas agar bisa mengakses pekerjaan. Awalnya saya lihat mata anggaran di Kemensos, sudah cukup untuk pembangunannya, maka kami ubah jadi program,” imbuh Risma, saat kunjungan kerja ke Surakarta.

Recent Posts

Dukung Swasembada Pangan, Menteri PU Gelar Panen Raya dan Pameran Teknologi IPHA

MONITOR, Jakarta - Menteri Pekerjaan Umum (PU) Dody Hanggodo menegaskan komitmennya dalam mendukung program swasembada…

3 jam yang lalu

DPR Soroti TNI Diduga Intimidasi Acara Mahasiswa, Hormati Kebebasan Akademik dan Supremasi Sipil

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi III DPR RI, Abdullah menyesalkan peristiwa dugaan intimidasi oleh anggota…

4 jam yang lalu

INTANI – IMP168 Kerjasama gandeng Forum Bumdes untuk Swasembada Pangan Berkelanjutan

MONITOR, Yogyakarta - Perkumpulan Insan Tani dan Nelayan (INTANI) menjalin kerjasama (MoU) dengan PT Indoraya…

8 jam yang lalu

Hutama Karya Siap Serap SDM Unggul Melalui Program Rekrutmen Bersama BUMN 2025

MONITOR, Jakarta - PT Hutama Karya (Persero) (Hutama Karya) membuka pintu bagi generasi muda untuk…

10 jam yang lalu

Dirjen PHU Ingatkan Petugas Haji Agar Hilangkan Ego Sektoral saat Bertugas

MONITOR, Jakarta - Dirjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah (2014-2017) Abdul Djamil mengingatkan seluruh petugas haji…

13 jam yang lalu

Kemenperin Bersama Industri TPT Menghadapi Tantangan Global

MONITOR, Jakarta - Kementerian Perindustrian terus berupaya membangkitkan kembali kinerja industri tekstil dan produk tekstil…

18 jam yang lalu