BISNIS

Budidaya Lele Organik; Permintaan Pasar Tinggi Untung Berilpat

MONITOR, Jakarta – Pasar yang besar dan luas serta kebutuhan yang tinggi terhadap lele menjadi ide inspirasi bagi seorang pebisnis dan karyawan profesional swasta bernama Pitroki mendirikan Trio Raja Mandiri (TRM) Farm di Kawasan Rancabungur, Bogor berskala besar.

Berdiri sejak tahun 2014, Pitroki dengan TRM Farm telah banyak pengalaman bagaimana bisa meraih sukses dari budidaya lele organik.

Bagaimana cerita lengkapnya silahkan tonton sampai habis. Semoga tayangan ini bermanfaat dan menambah wawasan sekaligus motivasi dan inspirasi sukses untuk kita semua. Tetap semangat, jaga kesehatan dan jangan lupa bahagia.

Recent Posts

Bertolak ke Jepang, Kemenag Terus Kampanyekan Moderasi Beragama kepada Dunia

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas beserta jajarannya bertolak ke Jepang. Kunjungan kerja…

2 jam yang lalu

Kementan Gencarkan Gerakkan Tanam Mei di Grobogan untuk Percepatan Panen dan Antisipasi Penyerangan OPT

MONITOR, Jakarta - Dirjen Tanaman Pangan Kementerian Pertanian (Kementan), Suwandi, mengunjungi Kabupaten Grobogan untuk percepatan…

11 jam yang lalu

Hari Ke-2 Penilaian 236 Lahan UIII, Masyarakat Antusias Terima Tim KJPP

MONITOR, Depok - Penilaian 236 lahan atas nama Kementerian Agama oleh Tim Terpadu Penanganan Dampak…

12 jam yang lalu

Peluang Besar Ekspor dari Industri Linting Kertas Sigaret

MONITOR, Jakarta - Penyerapan tenaga kerja dan peningkatan devisa merupakan beberapa fungsi penting dari sektor…

14 jam yang lalu

PPIH Madinah Intensifkan Persiapan Keberangkatan Jemaah ke Makkah

MONITOR, Jakarta - Jemaah haji gelombang pertama akan mulai didorong dari Madinah Al-Munawwarah ke Makkah…

16 jam yang lalu

Kemenag: Jemaah Umrah Harus Tinggalkan Saudi Sebelum 29 Zulkaidah

MONITOR, Jakarta - Pemerintah Arab Saudi telah mengeluarkan kebijakan bahwa jemaah umrah masih bisa masuk…

18 jam yang lalu