PEMERINTAHAN

Pesan Jokowi: Pengelola BPJS Harus Bekerja Lebih Keras

MONITOR, Jakarta – Presiden Joko Widodo telah melantik anggota Dewan Pengawas dan Dewan Direksi BPJS Kesehatan serta BPJS Ketenagakerjaan periode 2021-2026, siang ini di Istana Negara, Senin (22/2/2021).

Pada kesempatan itu, Jokowi mengungkapkan harapannya agar kedua lembaga tersebut dapat bekerja keras meningkatkan kualitas pelayanannya terhadap masyarakat.

Lebih dari itu, orang nomor wahid di Indonesia sangat berharap pengelola BPJS dapat berpikir kreatif dan selalu inovatif terutama dalam menelurkan berbagai kebijakan lembaga.

“Saya berharap para pengelola BPJS dapat bekerja lebih keras, inovatif, kreatif, dan meningkatkan kualitas layanan,” ujar Jokowi di Istana.

Recent Posts

Junction Palembang Akan Dioperasikan dan Ditetapkan Tarif Pada 21 April 2025

MONITOR, Sumsel - PT Hutama Karya (Persero) (Hutama Karya) akan memberlakukan tarif pada Jalan Tol…

48 menit yang lalu

Kolaborasi TNI dan Mahasiswa, Bersama Bangun Masa Depan Bangsa

MONITOR, Jakarta - Perkembangan lingkungan strategis dan dinamika ancaman yang semakin kompleks, menuntut Kerjasama antara…

3 jam yang lalu

Kemenag Ajak FKUB Se-Indonesia Tanam Sejuta Pohon Matoa

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama mengajak Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) di seluruh Indonesia untuk…

4 jam yang lalu

Dukung Swasembada Pangan, Menteri PU Gelar Panen Raya dan Pameran Teknologi IPHA

MONITOR, Jakarta - Menteri Pekerjaan Umum (PU) Dody Hanggodo menegaskan komitmennya dalam mendukung program swasembada…

8 jam yang lalu

DPR Soroti TNI Diduga Intimidasi Acara Mahasiswa, Hormati Kebebasan Akademik dan Supremasi Sipil

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi III DPR RI, Abdullah menyesalkan peristiwa dugaan intimidasi oleh anggota…

8 jam yang lalu

INTANI – IMP168 Kerjasama gandeng Forum Bumdes untuk Swasembada Pangan Berkelanjutan

MONITOR, Yogyakarta - Perkumpulan Insan Tani dan Nelayan (INTANI) menjalin kerjasama (MoU) dengan PT Indoraya…

13 jam yang lalu