HUKUM

Patuhi Instruksi Presiden, Kapolri Bakal Selektif Tangani Perkara Hukum

MONITOR, Jakarta – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo merespon baik instruksi Presiden Joko Widodo, yang memintanya lebih selektif dalam menerima laporan masyarakat terkait pengaduan kasus hukum yang masuk di ranah kepolisian.

Listyo pun berjanji dirinya akan selektif dalam menerapkan Undang-Undang tentang Informasi dan Transaksi Elektronik atau UU ITE ketika menangani suatu kasus hukum.

Menyikapi revisi UU ITE, Listyo pun menekankan agar masyarakat dapat menghindari upaya saling lapor dengan menggunakan pasal-pasal ‘karet’ dalam UU ITE.

“Polri akan lebih mengedepankan edukasi dan upaya persuasif dengan langkah-langkah yang bersifat restorative justice, sehingga penggunaan ruang siber dan digital bisa berjalan dengan baik,” imbuhnya.

Sebagaimana diketahui, Presiden Jokowi bersama Menko Polhukam Mahfud MD berinisiatif akan merevisi kembali UU ITE yang dinilai merugikan banyak kalangan. Di dalam UU ini, ada sejumlah pasal multitafsir dan kerap dimanfaatkan untuk mempidanakan orang.

Recent Posts

70 Tahun KAA, Ketua DPR Ajak Pemerintah Bangun Tatanan Dunia yang Lebih Baik

MONITOR, Jakarta - Ketua DPR RI Puan Maharani menyampaikan tahun 2025 adalah 70-tahun peristiwa bersejarah…

27 menit yang lalu

DPR Harap RI Dorong Negara OKI Upayakan Penghentian Perang Saudara di Sudan

MONITOR, Jakarta - Wakil Ketua Komisi I DPR RI, Sukamta menyatakan keprihatinannya atas perkembangan situasi…

1 jam yang lalu

Gubernur Riau Kena OTT KPK, Puan Imbau Kepala Daerah Mawas Diri

MONITOR, Jakarta - Ketua DPR RI Puan Maharani menanggapi soal Gubernur Riau Abdul Wahid yang…

1 jam yang lalu

Prof Rokhmin Tekankan Tiga Indikator untuk Kampung Nelayan Model Nasional

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi IV DPR RI, Prof. Rokhmin Dahuri, bersama Jamaluddin Idham, Anggota…

2 jam yang lalu

FISIP UIN Jakarta dan Muslimat NU Gelar Seminar, Perempuan Indonesia Diharapkan Jadi Arsitek Narasi Global

MONITOR, Tangsel - Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) UIN Syarif Hidayatullah Jakarta bersama…

4 jam yang lalu

Wamen Helvi Tekankan Pentingnya Penguatan Permodalan bagi UMKM untuk Naik Kelas

MONITOR, Jawa Timur - Wakil Menteri Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) Helvi Moraza menegaskan…

4 jam yang lalu