POLITIK

Isu Reshuffle Kian Santer, PKS: Silahkan Rombak Kabinet

MONITOR, Jakarta – Kabar reshuffle kabinet Presiden Joko Widodo dan Wapres Ma’ruf Amin semakin mencuat. Indikasi tersebut dikuatkan dengan pertemuan empat mata kedua petinggi negara itu sejak Senin (21/12/2020) pagi hingga siang tadi.

Terkait isu reshuffle kabinet ini, politikus PKS Mardani Ali Sera menyambut baik dan mempersilahkan Presiden Jokowi mengevaluasi kinerja jajaran menterinya.

“Silahkan rombak kabinet karena hak prerogatif presiden. Baiknya kinerja Menteri membuat rakyat bahagia dan tersenyum. Kenyang, pintar, dan sehat,” kata Mardani Ali Sera, Senin (21/12).

Mardani mengingatkan sebaiknya menteri di kabinet Jokowi-Maruf Amin ini tidak membuat gaduh, atau berurusan dengan lembaga penegak hukum.

“Menteri jangan bikin gaduh apalagi berurusan dengan KPK. Presiden harus perbaiki tatakelola kabinet termasuk pengawasan ke menteri,” imbuhnya.

Recent Posts

IKI Cetak Rekor Tertinggi dalam 49 Bulan

MONITOR, Jakarta - Kinerja sektor industri pengolahan nasional mengawali tahun 2026 dengan tren yang semakin…

11 menit yang lalu

Pemerintah Integrasikan Data Lintas Kementerian demi Pemerataan Guru

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama bersama jajaran kementerian di bawah koordinasi Kemenko PMK terus melakukan…

5 jam yang lalu

Panglima TNI Lantik 260 Perwira Prajurit Karier Progsus 2026

MONITOR, Jakarta - Panglima Tentara Nasional Indonesia (TNI) Jenderal TNI Agus Subiyanto melantik dan mengambil…

6 jam yang lalu

Kemenag Gelar Sidang Isbat Awal Ramadan 1447 H pada 17 Februari 2026

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama akan menggelar Sidang Isbat awal  Ramadan 1447 Hijriah pada 17…

8 jam yang lalu

Kasum TNI Tinjau Pembangunan Huntara dan Huntap di Tapanuli Selatan

MONITOR, Jakarta - Kepala Staf Umum (Kasum) TNI Letjen TNI Richard Tampubolon selaku Wakil Ketua…

12 jam yang lalu

Tekan Impor, Kemenperin Fokus Bangun Ekosistem Desain Chip Nasional

MONITOR, Jakarta - Kementerian Perindustrian (Kemenperin) terus memperkuat fondasi pengembangan industri semikonduktor nasional sebagai bagian…

15 jam yang lalu