HUKUM

Kasus Kematian Laskar FPI Didiamkan, PKS: Jangan Jadikan Bola Liar

MONITOR, Jakarta – Kasus kematian enam orang anggota laskar FPI membuat publik kebingungan. Pasalnya, masing-masing pihak kepolisian dan ormas FPI mengeluarkan pernyataan terkait insiden baku tembak yang terjadi di tol Cikampek itu.

Melihat simpang siur kejadian ini, Politikus PKS Mardani Ali Sera mendesak pihak kepolisian untuk menunjukkan fakta-fakta kejadian sebenarnya kepada publik. Sebab, perbedaan versi yang disajikan polisi dan FPI membuat publik terus bertanya-tanya.

“Kepolisian perlu menyajikan fakta yang sebenarnya di lapangan, mengingat masyarakat masih mempertanyakan perbedaan kronologis kejadian antara kepolisian dengan FPI,” kata Mardani Ali Sera, Jumat (11/12).

Ia berharap, aparat kepolisian tidak mendiamkan insiden kematian anggota FPI ini sehingga terus menjadi bola liar dikalangan publik.

“Jangan biarkan ini menjadi bola liar ditengah masyarakat,” tandasnya.

Recent Posts

BNI Investor Daily Summit 2023, Ini Pesan Presiden Jokowi

MONITOR, Jakarta - Presiden Joko Widodo berpendapat kerja sama tim menjadi hal krusial dalam menjaga…

16 menit yang lalu

Menag Minta Haji 2024 Jadi yang Terbaik Sepanjang Kepemimpinan Presiden Jokowi

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas meminta jajaran Ditjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah…

1 jam yang lalu

KA Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

MONITOR, Jakarta - PT Kereta Api Indonesia (Persero) akan mengoperasikan KA Lodaya relasi Bandung –…

4 jam yang lalu

Menag Hadiri Halalbihalal PBNU Bersama Anggota Keluarga NU

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama RI Yaqut Cholil Qoumas menghadiri Halalbihalal yang digelar Pengurus Besar…

11 jam yang lalu

Mejeng di Turki, Industri Alat Kesehatan Nasional Siap Dobrak Pasar Eropa

MONITOR, Jakarta - Industri alat kesehatan nasional terus berupaya untuk menembus pasar ekspor seiring dengan…

14 jam yang lalu

Konflik Timur Tengah, DPR: Pemerintah Perlu Lakukan Dialog Multilateral

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi I DPR RI Helmy Faishal Zaini meminta pemerintah melakukan upaya untuk…

15 jam yang lalu