PEMERINTAHAN

Soal Mendikbud, Jokowi Ingin Melakukan Pendekatan Berbeda di Bidang Pendidikan

MONITOR, Jakarta – Presiden Joko Widodo menunjuk Nadiem Makariem sebagai Menteri Pendidikan. Nadiem, yang masih berusia muda, dinilai mampu membawa perubahan besar di dunia pendidikan terutama menyanngkut teknologi.

“Di tengah dunia yang berubah begitu cepat, kita ingin melakukan pendekatan yang berbeda di bidang pendidikan,” kata Jokowi, Rabu (6/11).

“Disrupsi teknologi harus disikapi, manajemen besar pendidikan di Tanah Air harus dikelola dengan teknologi tanpa menggeser tujuan dari pendidikan kita yaitu membangun karakter dan jati diri bangsa,” tegas Jokowi.

Untuk menghasilkan lompatan kemajuan dalam pendidikan nasional itu, Jokowi mengatakan butuh figur yang berani mendobrak hal-hal yang monoton.

“Dengan begitu, kita memiliki harapan dan optimistis akan kemajuan yang hendak dicapai di bidang pendidikan,” tutur mantan Gubernur DKI Jakarta ini.

Recent Posts

Menteri Maman: Saatnya Fasilitas Publik Menjadi Rumah bagi UMKM

MONITOR, Jabar - Menteri Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) Maman Abdurrahman menekankan pentingnya penggunaan…

2 jam yang lalu

JMM Minta Pemerintah Tetapkan Anggota Baznas Baru untuk Sinergi Program Asta Cita Presiden

MONITOR, Jakarta - Jaringan Muslim Madani (JMM) minta pemerintah segera menuntaskan seleksi Anggota Badan Amil…

3 jam yang lalu

Semarak Hari Toleransi Internasional, Kemenag Siapkan 18 Agenda Nasional

MONITOR, Jakarta - Direktorat Jenderal Bimbingan Masyarakat Islam Kementerian Agama (Kemenag) menyiapkan 18 agenda nasional…

3 jam yang lalu

PRABU Expo 2025 Dorong Transformasi Teknologi dan Daya Saing Produk UMKM

MONITOR, Jakarta - Wakil Menteri Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) Helvi Moraza menegaskan pentingnya…

5 jam yang lalu

Soroti Kasus Catcalling dan Polisi Bunuh Dosen, DPR Dorong Adanya Pengawasan Eksternal Polri

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi III DPR RI Abdullah menyampaikan keprihatinannya terhadap kasus pelecehan dan…

6 jam yang lalu

Pertama di PTKIN, FK UIN Jakarta Kantongi Izin PPDS Obstetri dan Ginekologi

MONITOR, Jakarta - Fakultas Kedokteran (FK) UIN Syarif Hidayatullah Jakarta kembali mencatatkan prestasi membanggakan menyusul…

6 jam yang lalu