Sabtu, 27 April, 2024

IHSG Bergerak ke Zona Negatif

MONITOR, Jakarta – Binaartha Sekuritas menyatakan, IHSG hari ini, Kamis (3/10), masih bergerak di zona negatif.

“Support pertama maupun kedua memiliki range pada 6.119,47 hingga 6.086,00. Sementara itu, resistance pertama maupun kedua memiliki range pada 6.196,89 hingga 6.230,33,” kata analis Binaartha Sekuritas, Muhammad Nafan Aji Gusta, dalam risetnya. 

Berdasarkan indikator, MACD masih berada di area negatif. Sementara itu, Stochastic dan RSI bergerak ke bawah menuju ke area oversold atau jenuh jual.

Adapun sejumlah rekomendasi saham yang dapat menjadi pertimbangan investor, antara lain ASII, BBRI, INDY, ITMG, PGAS, TINS.

- Advertisement -

BERITA TERKAIT

TERPOPULER