PERISTIWA

Aksi Mahasiswa Memanas, Pagar DPR Dijebol Massa

MONITOR, Jakarta – Massa aksi demo aliansi mahasiswa Indonesia yang berlangsung di depan, Gedung Parlemen, Senayan, Jakarta, hingga Senin malam (23/9) masih terus berlangsung.

Dari pantauan yang dilapangan, situasi sempat chaos, ketika sejumlah massa menaiki gerbang utama dan juga mengoyak pagar yang berada di bagian kiri dari massa mahasiswa yang menolak RUU KPK dan KUHP ini.

Kapolres Jakarta Pusat Kombes Pol Harry Kurniawan tetap memberikan himbauan kepada massa aksi untuk tidak merusak fasilitas seperti pagar DPR, dan tidak melakukan penyerangan terhadap aparat kepolisian yang berjaga.

“Kami bukan lawan anda,” kata Kombes Harry di Lokasi Aksi.

“Silakan yang ada di atas pagar turun. Silakan sampaikan aspirasi Anda. Jangan merusak pagar,” lanjutnya.

Sejumlah personel kepolisian dari antihuru-hara langsung mengambil barisan berada di depan pagar yang dikoyak oleh mahasiswa. Dalam rangka menghalau massa aksi masuk dan merusak lebih jauh fasilitas negara tersebut.

Hingga berita ini dimuat, aksi masih berlangsung.

Recent Posts

Konflik Antara Platform Terestrial dan Digital, DPR Jelaskan Duduk Perkara Revisi UU Penyiaran

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi I DPR RI Muhammad Farhan meyakini beleid revisi Undang-Undang (UU)…

19 menit yang lalu

Menpora Dito Hadiri Awards Ceremony Spartan Race Jakarta 2024

MONITOR, Jakarta - Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) RI Dito Ariotedjo menghadiri Awards Ceremony Spartan…

2 jam yang lalu

Penerbangan Tertunda, Garuda Minta Maaf dan Janji Berikan Kompensasi

MONITOR, Jakarta - Garuda Indonesia meminta maaf atas keterlambatan penerbangan jemaah haji Embarkasi Solo menuju…

3 jam yang lalu

Menparekraf Apresiasi Film Tuhan Izinkan Aku Berdosa

MONITOR, Jakarta - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf/Kabaparekraf) Sandiaga…

5 jam yang lalu

Pastikan Isi gas LPG Sesuai Takaran Mendag Bersama Pertamina Patra Niaga Kunjungi SPBE Di Tanjung Priok

MONITOR, Jakarta - Memastikan LPG 3 kg yang disalurkan ke masyarakat sesuai takaran, Menteri Perdagangan Zulkifli…

6 jam yang lalu

Soal Haji Tanpa Visa Resmi, PB Al Washliyah: Melanggar Aturan

MONITOR, Jakarta - Menunaikan haji tanpa visa resmi menjadi topik hangat belakangan ini. Pemerintah Kerajaan…

12 jam yang lalu