MEGAPOLITAN

Lebaran Betawi Bakal Ramaikan Monas, Intip Keseruannya!

MONITOR, Jakarta – Gaung semarak Lebaran Betawi sudah mulai terdengar. Gubernur DKI Jakarta Anies Baswesan mengatakan perayaan ini akan digelar selama tiga hari, yaitu tanggal 19 Juli hingga 21 Juli 2019.

Ya, merujuk informasi yang dihimpun dari laman resmi Pemprov DKI Jakarta, Lebaran Betawi ini akan dimeriahkan oleh berbagai macam pertunjukan kesenian tradisional. Anies menyebutkan, diantaranya ada Lenong Betawi, Tanjidor, Sorendo-rendo dan lain-lain.

“Lebaran Betawi bakal segera digelar! 3 hari dengan banyak pertunjukan memukau mulai dari Lenong Betawi, Tanjidor, Sorendo-rendo, dan masih banyak lagi!⁣⁣⁣” tulis Anies mengutip laman Pemprov DKI Jakarta, Jumat (19/7).
⁣⁣⁣
Adapun jadwal pertunjukan tersebut, tanggal 19 Juli 2019 mulai pukul 19.00 WIB, 20 Juli 2019 mulai pukul 08.00 WIB dan 21 Juli 2019 mulai pukul 06.00 WIB, bertempat di Monumen Nasional.⁣⁣⁣
⁣⁣⁣
“Nyok, encang, encing, nyak, babe, mpok, abang semuanye, rame-rame kita meriahin Lebaran Betawi! Acaranya gratis, tis, tis..⁣⁣⁣,” tulis keterangan tersebut.

Recent Posts

Menkominfo: Peresmian AHC Momentum Kembangkan Industri Media

MONITOR, Jakarta - Menteri Komunikasi dan Informatika Budi Arie Setiadi bersama Menteri Badan Usaha Milik…

3 jam yang lalu

Silaturahmi dengan Pemred Media, Dito Ariotedjo: Dukung Terus Prestasi Pemuda dan Olahraga

MONITOR, Jakarta - Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo, menggelar acara…

5 jam yang lalu

World Water Forum 2024 di Bali, Fadli Zon: Akan Dihadiri 50 Lebih Parlemen Negara

MONITOR, Jakarta - Ketua Badan Kerja Sama Antar-Parlemen (BKSAP) DPR RI Fadli Zon menyampaikan ada…

8 jam yang lalu

Pertamina Pastikan Ketersediaan Pasokan Energi di Wilayah Terdampak Bencana Banjir Bandang Sumbar

MONITOR, Jakarta – PT Pertamina (Persero) memastikan ketersediaan pasokan energi dapat terpenuhi, dampak bencana banjir bandang…

9 jam yang lalu

Kunjungi Bangkalan, Menteri Pertanian Targetkan 2 Juta Ton Padi Jawa Timur dengan Pompanisasi

MONITOR, Bangkalan – Menteri Pertanian, Andi Amran Sulaiman, melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Bangkalan, Madura,…

9 jam yang lalu

Dongkrak Keuntungan Petani dan Daya Saing Gula Nasional, Ditjen Perkebunan Kementan Tetapkan Harga Pembelian Tebu

MONITOR, Jakarta - Pemerintah telah menentukan harga pembelian tebu demi menjaga keseimbangan harga gula dari…

10 jam yang lalu