POLITIK

Nyoblos di TPS 041, Prabowo Tampak Optimis Menang

MONITOR, Bogor – Calon Presiden nomor urut 02 Prabowo Subianto memilih untuk mencoblos di dekat rumahnya di Bojong Koneng, Kecamatan Babakan Madang, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Rabu (17/4/2019).

Mengenakan baju putih khasnya, ia ditemani oleh Waketum DPP Partai Gerindra Fadli Zon. Keduanya tiba di Tempat Pemungutan Suara (TPS) 041, Kampung Curug RT 02 RW 09, Desa Bojong Koneng, pukul 08.00 WIB.

Kepada wartawan, Fadli juga sudah terdaftar dalam daftar pemilih tambahan (DPTb) di TPS 041.

Pagi ini, Prabowo pun tampak optimis dengan kemenangannya. Mengawalinyq dengan kalimat basmallah, Ketua Umum Partai Gerindra ini yakin perjuangannya akan direstui oleh Tuhan YME.

“Bismillahirramanirrahiim. Semoga Allah SWT merestui dan meridhoi perjuangan kita semua. Aamiin,” ucap Prabowo pagi ini, Rabu (17/4).

Recent Posts

Local Hero Pertamina Group Sabet 8 Penghargaan Kementerian LHK 2024

MONITOR, Jakarta – Pertamina Group berhasil memboyong 8 penghargaan pada ajang Festival Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan…

18 menit yang lalu

KORNAS PJN Gelar Doa Bersama Pasca Penetapan Prabowo-Gibran oleh KPU

MONITOR, Pemalang - Koordinator Nasional Pergerakan Jiwa Nusantara (KORNAS PJN) menggelar acara doa bersama dan…

1 jam yang lalu

Wacana Kenaikan Tarif KRL Ancam Kesejahteraan Ekonomi Masyarakat Berpenghasilan Rendah

MONITOR, Jakarta - Wacana kenaikan tarif Commuter Line oleh PT Kereta Api Indonesia (KAI) akan menempatkan masyarakat Jabodetabek pada tantangan…

2 jam yang lalu

Kemenpora Dukung Gelar Nobar Timnas Indonesia U-23, Tapi Tidak Boleh Dikomersilkan

MONITOR, Jakarta - Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) merespons soal isu pelarangan…

2 jam yang lalu

Puncak Hari Air Dunia ke-32, Menteri Basuki: Tingkatkan Kemampuan Mengelola Air

MONITOR, Jakarta - Dalam rangka memperingati Hari Air Dunia (HAD) Tahun 2024, Kementerian Pekerjaan Umum…

2 jam yang lalu

Stasiun Bakamla Sambas Amankan Nelayan Nakal Pengguna Pukat Harimau

MONITOR, Jakarta - Stasiun Bakamla Sambas melalui unsurnya yakni Catamaran 505 bersama Satuan Kepolisian Air…

3 jam yang lalu