POLITIK

Sandi Prihatin Ekonomi Kreatif di Indonesia Masih Dibawah 10 Persen

MONITOR, Jakarta – Cawapres nomor urut 02 Sandiaga Salahuddin Uno mengatakan,
ekonomi kreatif di Amerika sudah menjadi bagian besar dari pada pertumbuhan ekonominya.

Sementara ia menegaskan, keberadaan ekonomi kreatif di Indonesia saat ini justru masih dibawah angka 10 persen. Ia pun menilai, harus ada upaya ekstra untuk meningkatkan volume tersebut.

“Di Indonesia saat ini masih di bawah 10 persen, kita harus tingkatkan ke arah 15-20 persen,” ujar Sandiaga Uno.

Sandi sendiri optimis, banyak anak-anak muda negeri ini yang mampu menciptakan peluang usaha untuk menarik event-event di bidang industri kreatif

Saya melihat event-event seperti ini bisa menarik begitu banyak peluang usaha. Anak-anak muda kita, entrepreneur kita harus bisa menciptakan inovasi-inovasi yang mampu menjadikan industri kreatif kita lebih berkembang lagi,” imbuhnya.

Recent Posts

Peresmian Rumah BUMN Pekanbaru, Langkah Pasti Erick Thohir Berdayakan UMKM Lokal

MONITOR, Pekanbaru - Menteri BUMN, Erick Thohir secara konsisten mengambil langkah untuk memberdayakan UMKM lokal…

17 menit yang lalu

Larangan Toko Kelontong Beroperasi 24 Jam Bentuk Diskriminasi terhadap Pelaku Usaha Kecil

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi VI DPR RI Nasim Khan menegaskan larangan agar toko kelontong…

45 menit yang lalu

Siswa MTsN 1 Pati Raih Medali Emas dan Perak Olimpiade Matematika Internasional di Thailand

MONITOR, Jakarta - Tiga siswa Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) 1 Pati memboyong dua medali emas…

1 jam yang lalu

BNI Investor Daily Summit 2023, Ini Pesan Presiden Jokowi

MONITOR, Jakarta - Presiden Joko Widodo berpendapat kerja sama tim menjadi hal krusial dalam menjaga…

2 jam yang lalu

Menag Minta Haji 2024 Jadi yang Terbaik Sepanjang Kepemimpinan Presiden Jokowi

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas meminta jajaran Ditjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah…

2 jam yang lalu

KA Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

MONITOR, Jakarta - PT Kereta Api Indonesia (Persero) akan mengoperasikan KA Lodaya relasi Bandung –…

5 jam yang lalu