Sabtu, 20 April, 2024

Gempa 7.5 Magnitudo Guncang Kawasan Amerika Selatan

MONITOR – Gempabumi berkekuatan 7,5 magnitudo melanda kawasan Amerika Selatan tepatnya di perbatasan antara Peru dan Ekuador pada Jumat pagi waktu setempat (23/2/2019).

Kuatnya gempa menurut berbagai keterangan terasa di seluruh negara Ekuador.

Pusat gempa berada di kawasan jarang penduduk 224 km sebelah tenggara Ambato, Ekuador, dengan kedalaman 132 km. Laporan awal USGS menyebutkan gempa bumi, terjadi pukul 5:17 pagi waktu setempat dengan kekuatan 7,7 magnitudo.

Menurut Pusat Peringatan Tsunami Pasifik, gempa tidak menimbulkan risiko tsunami. (ANT)

- Advertisement -

BERITA TERKAIT

TERPOPULER