JATENG-YOGYAKARTA

Pelda Haryadi Selaku Batuud Kodim Sleman Pimpin Pemasangan Umbul Umbul Di Lapangan Desa Balecatur

MONITOR, Sleman – Upacara penutupan TMMD Reguler ke-103 Kodim 0732/Sleman yang digelar di Desa Balecatur, Kecamatan Gamping, Kabupaten Sleman akan dilaksanakan pada hari rabu tanggal 14 Nopember 2018 mendatang. Guna mendukung kegiatan tersebut, segala persiapan sudah mulai dilakukan. Sabtu (10/11/18)

Pagi ini, anggota dari Kodim 0732/Sleman di bawah pimpinan Koordinator lapangan Batuud Peltu Hariyadi, dengan dibantu warga masyarakat Desa Balecatur bergotong-royong memasang umbul-umbul disepanjang jalan yang akan dilalui rombongan pejabat dan tamu undangan. Walaupun cuaca gerimis tidak mengurangi semangat mereka untuk terus bekerja.

Ratusan umbul-umbul ini mulai terpasang memenuhi sepanjang jalan menuju tempat upacara, yakni lapangan sepak bola Desa Balecatur, Kecamatan Gamping. Tampak antusias warga dalam membantu pemasangan umbul-umbul, karena sebentar lagi impian mereka akan terwujud.

Peltu Hariyadi, selaku koordinator terjun langsung dalam pemasangan umbul-umbul dalam rangka persiapan penutupan TMMD Reguler 103 Kodim 0732/Sleman. Koordinator pemasangan umbul-umbul sangat senang dan bangga, karena pembangunan yang menjadi sasaran fisik TMMD akan rampung sesuai waktu yang ditentukan. Kini desa Balecatur tidak ketinggalan lagi masalah pembangunan dengan desa-desa yang lain.

“Alhamdulillah, antusias masyarakat cukup tinggi dalam membantu TNI dalam setiap pekerjaan. Diharapkan dalam satu hari ini umbul-umbul akan terpasang seluruhnya. Semoga dengan ditutupnya pelaksanaan TMMD warga desa Balecatur bisa menikmati hasil pembangunan yang dikerjakan selama 1 bulan penuh,” ujar Koordinator.

Recent Posts

Stafsus Menag Dorong Guru PAI Punya Cara Ajar Tepat untuk 43 Juta Siswa di Indonesia

MONITOR, Jakarta - Guru Pendidikan Agama Islam (PAI) punya tanggung jawab penting. Yaitu, memberikan pemahaman…

2 jam yang lalu

Petugas Berjaga 24 Jam di Nabawi, Siap Bantu Jemaah Haji

MONITOR, Jakarta - Petugas haji Indonesia selalu siaga selama 24 jam di pelataran dan setiap…

3 jam yang lalu

Study Tour Pelajar Dilarang, Hetifah: Kebijakannya Mohon Ditinjau Kembali

MONITOR, Jakarta – Wakil Ketua Komisi X DPR RI Hetifah Sjaifudian memberikan tanggapan kritis terhadap kebijakan…

8 jam yang lalu

Sepanjang 2023, Pertamina Hulu Rokan Jadi Penghasil Migas Nomor 1 Indonesia

MONITOR, Jakarta – Sepanjang 2023, PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) berhasil mempertahankan posisinya sebagai penghasil minyak…

10 jam yang lalu

PPIH Arab Saudi Daker Makkah Siap Sambut Kedatangan Jemaah dari Madinah

MONITOR, Jakarta - Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi Daerah Kerja (Daker) Makkah siap…

11 jam yang lalu

Penilaian Lahan UIII Kembali Digelar, Kali ini Menyasar 236 Bidang

MONITOR, Depok - Tim Terpadu Penanganan Dampak Sosial Kemasyarakatan (PDSK) Penyediaan Tanah untuk Pembangunan Universitas…

13 jam yang lalu