JATENG-YOGYAKARTA

Program Fisik Pembangunan Talud Sudah Capai Hasil Yang Maksimal

MONITOR, Sleman- Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler ke-103 tahun 2018 di Desa Balecatur, Kecamatan Gamping, resmi di buka, pada tanggal (15/10/2018). Pembukaan dilakukan langsung oleh Wagub DIY Pakualam X, dalam sebuah upacara bertempat di lapangan bola Desa Balecatur Kecamatan Gamping.

Sementara itu Dandim 0732/Sleman selaku Dansatgas TMMD, Letkol Inf Diantoro, S.I.P menjelaskan, kegiatan TMMD dilaksanakan selama 30 hari mulai 15 Oktober sampai dengan 15 Nopember 2018 dengan melibatkan personil sejumlah 150 orang yang terdiri dari TNI 100 orang dan unsur pendukung lainnya yang teridiri dari masyarakat, Linmas, pemda dan ormas sejumlah 50 orang.

Berbagai program fisik yang menjadi sasaran berupa pembuatan talut bahu jalan, RTLH, Rehab Masjid, Pembuatan TPA, Pembuatan Pos Kamling, sedangkan untuk kegiatan non fisik yakni, penyuluhan, pemeriksaan gratis, latihan kerja home industri, penghijauan dll.

Ditambahkan, Dandim 0732/Sleman, Satgas TMMD Reguler Ke-103 yang terdiri dari AD,AU dan AL dibantu Polisi setiap harinya bahu membahu menggempur program TMMD sehingga cepat selesai dan mencapai hasil yang optimal serta maksimal sehingga selesai tepat waktu, ucapnya.

Recent Posts

Diramaikan 30.000 Pengunjung, Erick Thohir Dukung Pengembangan UMKM daerah lewat Karya Nyata Fest Vol.6 Pekanbaru

MONITOR, Pekanbaru - Menteri BUMN Erick Thohir terus membuktikan dukungannya dalam pengembangan Usaha Mikro, Kecil,…

7 menit yang lalu

Presiden Jokowi Gelar Ratas Terkait World Water Forum ke-10

MONITOR, Jakarta - Presiden Joko Widodo bersama sejumlah Menteri Kabinet Indonesia Maju menggelar rapat terbatas…

1 jam yang lalu

Ketua MPR Dukung Rencana Kerjasama Lemigas dan Konsorsium Korea Bangun LNG Center di Indonesia

MONITOR, Jakarta - Ketua MPR RI sekaligus Wakil Ketua Umum Partai Golkar Bambang Soesatyo mendukung…

2 jam yang lalu

AKBIL Lombok Sukses Melaksanakan Webinar Nasional

MONITOR, Jakarta - Kampus Akademi Bisnis Lombok (AKBIL) sukses menyelenggarakan Webinar Nasional dengan tema “Strategi…

2 jam yang lalu

Kementan Menggerakan Percepatan Tanam di Banyuwangi

MONITOR, Banyuwangi - Dirjen Tanaman Pangan Kementerian Pertanian RI, Suwandi meninjau area pesawahan di Desa…

2 jam yang lalu

Dukung Pengembangan Ekonomi Nasional, Kopdit CU Lete Konda NTT Nikmati Layanan LPDB-KUMKM

MONITOR, Jakarta - Koperasi adalah salah satu jenis usaha yang berperan penting untuk perekonomian masyarakat.…

3 jam yang lalu