JATENG-YOGYAKARTA

Disela Kesibukan Dansatgas Sempatkan Berkomunikasi Dengan Warga

MONITOR, Sleman – TMMD reguler Ke-103 Kodim 0732/Sleman di Desa Balecatur, Kecamatan Gamping, Kabupaten Sleman sudah mulai menunjukkan angka yang signifikan, sehingga harapannya akan rampung sebelum TMMD ditutup pada 13 November 2018 mendatang.

“Melalui komsos kita berharap bisa memacu semangat masyarakat khususnya warga Desa Balecatur untuk lebih memaksimalkan keterlibatan mereka, guna menyempurnakan semua jerih payah pembangunan. Di sisi lain juga komunikasi akan terjalin hubungan yang baik dengan masyarakat, sebagai wujud kedekatan TNI dengan masyarakat,” ujar Letkol Inf Diantoro SIP.Jumat (19/10/2018).

Letkol Inf Diantoro menambahkan, TNI berasal dari rakyat dan harus menyatu dengan rakyat. Karena tanpa Rakyat TNI tidak ada apa-apanya.

“makanya kami selalu mengedepankan komsos untuk menjalin kedekatan kami dengan masyarakat.” Ungkapnya.

“Kami merasakan peningkatan dan kemajuan di Desa kami, Kami sangat bersyukur karena bukan hanya pembangunan saja yang kami terima, tetapi hubungan baik dan ikatan silahturahmi tercipta dengan baik antara TNI dengan Rakyat.” Tutupnya

Recent Posts

Puan Sebut DPR Akan Cermati Dulu Putusan MK Soal Pemisahan Pemilu

MONITOR, Jakarta - Ketua DPR RI Puan Maharani menyatakan DPR belum mengambil sikap terkait putusan…

1 jam yang lalu

UIN Bandung dan Denny JA Foundation Gelar Pelatihan Penulisan Puisi Esai

MONITOR, Jakarta - Dalam upaya memperkaya literasi dan ekspresi keilmuan mahasiswa serta dosen, Forum Mahasiswa…

2 jam yang lalu

Puan Desak Pemerintah Jamin Keselamatan WNI yang Ditahan di Myanmar, Cari dan Evakuasi!

MONITOR, Jakarta - Ketua DPR RI Puan Maharani mendesak Pemerintah untuk menjamin keselamatan seorang konten…

3 jam yang lalu

Ombudsman Apresiasi Kementan Stabilkan Harga Ayam Hidup

MONITOR, Jakarta - Ombudsman Republik Indonesia memberikan apresiasi kepada Kementerian Pertanian (Kementan) atas upaya yang…

3 jam yang lalu

Kata Puan soal Surat Pemakzulan Gibran, DPR Akan Proses Sesuai Mekanisme

MONITOR, Jakarta - Ketua DPR RI Puan Maharani mengatakan belum menerima surat pemakzulan Wakil Presiden…

3 jam yang lalu

Kemenperin Optimis Industri Mamin Kuasai Produk Halal di Pasar Global

MONITOR, Jakarta - Indonesia memiliki potensi besar dalam mengoptimalkan peluang industri halal pada sektor makanan…

7 jam yang lalu