JATENG-YOGYAKARTA

Ratusan Personel Terlibat Pengerjaan Proyek TMMD

MONITOR, Sleman – Silih berganti puluhan relawan Argoseto membantu TNI melaksanakan giat TMMD Reguler ke-103 Tahap III Tahun 2018 Kodim 0732/Sleman yang dipusatkan di wilayah Kecamatan Gamping. Kamis (11/10/2018)

Giat Pra TMMD Reg ke 103 dipusatkan pada pembangunan talud jalan, pengecoran, rehab masjid dn TPA dan juga pembuatan Pos Kamling. Sedangkan untuk sasaran non-fisik berupa pembekalan bela negara, wawasan kebangsaan, antiradikalisme dan terorisme, serta penyuluhan kesehatan, KB, dan antinarkoba.

Danramil 17/Gamping Mayor Arh Sugeng mengatakan, relawan Argoseto berbaur dengan anggiata Kodim Sleman dan warga Balecatur mulai menyiapkan adukan material pasir, semen, dan gamping.

“Tiap hari ratusan personel terlibat pengerjaan proyek fisik TMMD. Termasuk prajurit TNI dan linmas,” ujar Damramil Gamping.

Recent Posts

UIN Sunan Kalijaga PTKI Paling Produktif dalam Riset Internasional di 2025

MONIOR, Jakarta - Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Kalijaga tercatat sebagai kampus Perguruan Tinggi Keagamaan…

2 jam yang lalu

Kesaksian Haru Warga Bukit Salawe: Kunjungan Prof Rokhmin Hadirkan Kepedulian

MONITOR, Cirebon - Suasana Bukit Salawe, Desa Kertawangun, Kecamatan Sedong, Kabupaten Cirebon pada Kamis (1/1/2026)…

2 jam yang lalu

Kemenhaj Buka Pelunasan Bipih Tahap II hingga 9 Januari

MONITOR, Jakarta - Kementerian Haji dan Umrah RI secara resmi mengumumkan pembukaan masa pelunasan Biaya…

4 jam yang lalu

ARMADA: Spirit Sociopreneur Jadi Solusi di Tengah Tekanan Ekonomi

MONITOR, Jakarta - Ketua Umum Aliansi Rakyat Mahasiswa Anak Daerah (ARMADA), Aris Tama, menyoroti fenomena…

12 jam yang lalu

Miliki Private Pool, Probosiwi Resort Hotel Tawarkan Menginap Ekslusif dengan Keindahan Alam Kulonprogo

​MONITOR, Kulonprogo - Potensi wisata Kabupaten Kulonprogo Daerah Istimewa Yogyakarta terus menguat seiring dengan munculnya…

13 jam yang lalu

Menag Harap Rumah Ibadah Jadi Rumah Besar Kemanusiaan

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama RI, Nasaruddin Umar, mengistilahkan Indonesia sebagai "sekeping surga yang diturunkan…

13 jam yang lalu