POLITIK

AHY : kalau yang baik diam, yang jahat akan menang

MONITOR, Jakarta – Foto Presiden RI-6 Susilo Bambang Yudhoyono bersama sang Istri Ani Yudhoyono dengan mengenakan kaus bertagar #JanganDiam viral di media sosial. Ketua Kogasma (Komando tugas bersama) Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) kemudian menjelaskan dari hashtag tersebut.

Ia menjelaskan, hashtag #JanganDiam mengandung makna ‘yang baik, lebih baik diam’. “Jangan diam kalau lebih dibaca lengkap lagi kalau tidak salah saya cek (bermakna) ‘kalau yang baik diam, yang jahat akan menang atau berkuasa’,” ujar AHY usai menghadiri peluncuran buku Wali Kota Bogor Bima Arya di Kawasan SCBD, Jakarta Selatan, Senin (28/5).

Lebih lanjut dia menuturkan, hashtag tersebut memiliki pesan moral. Ia mengatakan, pesan moral tersebut mengajak warga negara Indonesia untuk menggunakan hak demokrasi untuk menghadirkan pemimpin yang baik.

“Jadi ini pesan moral semua bahwa warga Indonesia, mari kita gunakan hak warga negara dan hak demokrasi untuk menyuarakan apa yang kita pikirkan apa kita harapkan untuk dihadirkan pemimpin kita,” tegas AHY

Recent Posts

Menag Yaqut dan Menhaj Tawfiq Bahas Kemudahan Layanan Bagi Jemaah Haji Indonesia

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas hari ini mengadakan pertemuan bilateral dengan Menteri…

4 jam yang lalu

Jalin Kerja Sama di Bidang Pertahanan, Menhan Prabowo Sambut Kunjungan Menhan Malaysia

MONITOR, Jakarta – Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto menerima kunjungan kehormatan Menteri Pertahanan Malaysia Yang…

5 jam yang lalu

Buka Kuartal I Tahun 2024 Dengan Kinerja Positif, Jasa Marga Bukukan Laba Bersih Rp585,92 Miliar

MONITOR, Jakata - PT Jasa Marga (Persero) Tbk “Perseroan” berhasil membuka Kuartal I Tahun 2024…

7 jam yang lalu

33 Direktur Teknik Asprov PSSI Mengikuti Workshop dari FIFA di Jakarta

MONITOR, Jakarta - PSSI kembali melakukan inovasi dan terobosan, kali ini melalui Departemen Teknik PSSI,…

8 jam yang lalu

Kemenag Gelar Penyuluh Agama Islam Award 2024, Ini Persyaratannya

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama menggelar Penyuluh Agama Islam (PAI) Award 2024 Tingkat Nasional. ⁠Pendaftaran…

9 jam yang lalu

Stop Pemborosan Negara, Tutup BUMD yang Tak Beraktivitas Lagi

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi XI DPR RI Marinus Gea mengimbau kepada pemerintah daerah untuk…

10 jam yang lalu