PERISTIWA

Bom Meledak Lagi, TKP Kini di Sidoarjo

MONITOR, Jakarta – Setelah publik dikejutkan dengan ledakan hebat bom bunuh diri di kawasan Ngagel, Surabaya, Minggu (13/5) pagi tadi, bom kembali meledak di wilayah hukum Jawa Timur. Tepatnya di belakang Polsek Taman, Sepanjang, Sidoarjo.

Dilansir Okezone.com, petugas polisi membenarkan peristiwa tersebut, saat ini petugas tengah bergerak ke lokasi kejadian.

Sementara itu, Tribunnews.com yang melakukan konfirmasi kepada Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Muhammad Iqbal menyebutkan, dugaan ledakan bom tersebut terjadi di Rusunawa Sepanjang, Sidoarjo sekitar pukul 21.15 WIB.

Hingga berita ini diturunkan, Pihak Mabes Polri belum memberikan keterangan lebih jauh, sementara Densus 88 Anti Teror tengah memastikan apakah ada korban jiwa dalam ledakan teraebut.

Dugaan sementara, ledakan yang berasal dari bom rakitan tersebut berlokasi di unit rusun yang didiami oleh terduga teroris.

Recent Posts

Keterbukaan Informasi Publik Elemen Penting dalam Penegakan Hukum

MONITOR, Jakarta - Keterbukaan informasi publik menjadi elemen penting dalam penyelenggaraan pemerintahan demokratis. Keterbukaan informasi…

1 menit yang lalu

Jasa Marga Raih Dua Penghargaan pada Ajang Indonesia Most Trusted Companies Award 2024

MONITOR, Jakarta – PT Jasa Marga (Persero) Tbk. kembali menorehkan prestasi membanggakan dengan meraih dua…

23 menit yang lalu

Aktivis Cium Aroma Politis Pada Pemanggilan Suami Airin dan Ketua DPRD Banten oleh Kejati

MONITOR, Jakarta - Dipanggilnya Tubagus Chaeri Wardana alias Wawan dan Fahmi hakim ketua DPRD Provinsi…

1 jam yang lalu

Survei: Elektabilitas Atang-Annida Salip Dedie-Jenal di Pilkada Kota Bogor

MONITOR, Jakarta - Pemilih muda diperkirakan akan memainkan peran penting dalam menentukan hasil Pemilihan Kepala…

2 jam yang lalu

DPR Harap Semua Pimpinan KPK Terpilih Sinergi dan Solid; Jangan Ribut-ribut

MONITOR, Jakarta - Komisi III DPR RI telah menetapkan lima pimpinan KPK terpilih dan lima…

2 jam yang lalu

Menag: Guru Adalah Obor Penyinar Kegelapan

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama Nasaruddin Umar menyampaikan bahwa guru adalah pahlawan sejati. Hal tersebut…

3 jam yang lalu