PERISTIWA

Dukungan #KamiBersamaPolri menggema di Linimasa

MONITOR – Lima orang polisi dari Kesatuan Densus 88 Anti Teror dan Polda Metro Jaya manjadi korban tewas dalam kerusuhan di Rutan Mako Brimob, Kelapa Dua Depok yang terjadi dari Selasa malam (8/5).

“5 Polisi yang gugur dapat kenaikan pangkat luar biasa,” ungkap Kepala Divisi Humas Polri, Irjen Pol Setyo Wasisto dalam konperensi pers di Mako Brimob Depok, Rabu (8/5).

Sementara itu, pantauan di linimasa media sosial twitter nampak menanggapi gugurnya aparat kepolisian dalam insiden tersebut. Netizen memberikan support dan dukungan kepada Polri dengan menuliskan hashtag atau tanda pagar #KamiBersamaPolri.

Netizen dari berbagai Lapangan seperti menteri agama Lukman Hakim Saefudin, Musisi Adie MS, Aktivis Netizen NU Permadi Arya atau Abu Janda, dan lain-lain Hingga berita ini diturunkan, hashtag tersebut kini telah menjadi trending topic di twitter.

Berikut beberapa ungkapan dukungan netizen yang diberikan kepada Polri dalam upaya menangani aksi teror di Indonesia :

Recent Posts

Kemenpora Dukung Gelar Nobar Timnas Indonesia U-23, Tapi Tidak Boleh Dikomersilkan

MONITOR, Jakarta - Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) merespons soal isu pelarangan…

21 menit yang lalu

Puncak Hari Air Dunia ke-32, Menteri Basuki: Tingkatkan Kemampuan Mengelola Air

MONITOR, Jakarta - Dalam rangka memperingati Hari Air Dunia (HAD) Tahun 2024, Kementerian Pekerjaan Umum…

37 menit yang lalu

Stasiun Bakamla Sambas Amankan Nelayan Nakal Pengguna Pukat Harimau

MONITOR, Jakarta - Stasiun Bakamla Sambas melalui unsurnya yakni Catamaran 505 bersama Satuan Kepolisian Air…

2 jam yang lalu

Dirut Pos Indonesia Bertemu Menag, Bahas Pelayanan Pengiriman Barang Jemaah Haji

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas menerima kunjungan Direktur Utama Pos Indonesia Faizal…

2 jam yang lalu

Berikan Kuliah Hukum, Ketua MPR RI Bamsoet Dorong Penyempurnaan UU Pemilu

MONITOR, Jakarta - Ketua MPR RI sekaligus Wakil Ketua Umum Partai Golkar serta dosen tetap…

2 jam yang lalu

Shin Tae-yong Akui Garuda Muda Percaya Diri Hadapi Uzbekistan

MONITOR, Jakarta - Pelatih tim U-23 Indonesia, Shin Tae-yong, optimistis anak asuhnya mampu meredam Uzbekistan,…

3 jam yang lalu