Categories: NASIONALPEMERINTAHAN

Bakar Semangat Mahasiswa, Mentan Klaim Sektor Pertanian Sangat Menjanjikan

MONITOR, Makassar – Sektor pertanian hari ini menyumbang kontribusi pembangunan nasional sebesar 60 hingga 70 persen. Hal demikian diungkapkan Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman saat memberikan kuliah umum di hadapan 1.000 mahasiswa dan dosen Fakultas Pertanian Universitas Hasanuddin Makassar.

Mentan mengklaim, selama tiga tahun terakhir kementerian yang dipimpinnya telah membagikan sebanyak 100 ribu alat mesin pertanian.

"Jadi kalau mau jadi konglomerat masuklah pertanian," ujar Amran membakar semangat peserta kuliah umum, Kamis (15/2).

Ia bercerita, saat dirinya bersama jajaran Kementan meninjau 300 daerah di Indonesia, ia menemukan banyak sekali persoalan yang harus diselesaikan.

Untuk itu, ia mengajak mahasiswa terus rajin belajar dan menyukai dunia pertanian. Sebab, sektor ini kedepannya lebih menjanjikan masa depan Indonesia.

Selanjutnya, menteri yang pada tahun 2017 lalu dianugerahi sebagai alumnus berprestasi dan terbaik dari Universitas Hasanuddin tersebut, memaparkan capaian dan strategi pengelolaan pertanian jaman now, serta empat komoditas yang telah dianggap berhasil yakni beras, jagung, cabai dan bawang merah sekaligus pengambilan kebijakan dan keputusan yang tepat.

Recent Posts

Pelatih Indra Sjafri Panggil 37 Pemain untuk Ikuti TC Tim U-20 di Jakarta

MONITOR, Jakarta - Tim U-20 Indonesia kembali menjalani pemusatan latihan (TC) di Jakarta mulai Minggu…

1 jam yang lalu

Menag Lantik Rektor IAIN Takengon dan IAIN Sorong

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas hari ini, Senin (29/04/2024)melantik Rektor Institut Agama…

3 jam yang lalu

Local Hero Pertamina Group Sabet 8 Penghargaan Kementerian LHK 2024

MONITOR, Jakarta – Pertamina Group berhasil memboyong 8 penghargaan pada ajang Festival Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan…

4 jam yang lalu

KORNAS PJN Gelar Doa Bersama Pasca Penetapan Prabowo-Gibran oleh KPU

MONITOR, Pemalang - Koordinator Nasional Pergerakan Jiwa Nusantara (KORNAS PJN) menggelar acara doa bersama dan…

4 jam yang lalu

Wacana Kenaikan Tarif KRL Ancam Kesejahteraan Ekonomi Masyarakat Berpenghasilan Rendah

MONITOR, Jakarta - Wacana kenaikan tarif Commuter Line oleh PT Kereta Api Indonesia (KAI) akan menempatkan masyarakat Jabodetabek pada tantangan…

5 jam yang lalu

Kemenpora Dukung Gelar Nobar Timnas Indonesia U-23, Tapi Tidak Boleh Dikomersilkan

MONITOR, Jakarta - Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) merespons soal isu pelarangan…

6 jam yang lalu