Categories: BERITAMEGAPOLITAN

Alumni KAMMI Siapkan Calon Penantang Jokowi dan Prabowo

MONITOR, Jakarta – Memasuki tahun politik, sejumlah elemen bangsa sudah mempersiapkan diri untuk ikut dalam kancah politik di negeri ini. Seperti halnya yang akan dilakukan organisasi kemahasiswaan Kesatuan Aksi Mahasiswa Muslim Indonesia (KAMMI). 

Melalui ikatan alumninya, KAMMI akan mempersiapkan sosok yang bisa tampil sebagai pemimpin bangsa kedepan. Hal itu akan dibahas dalam Mukernas Pertama Keluarga Alumni KAMMI di Royal Kuningan, tanggal 3 sampai 4 Februari mendatang.

"Selama ini yang diributkan adalah siapa calon wakil presiden (cawapres). Sementara di negeri ini banyak anak-anak bangsa yang punya kompentesi untuk melanjutkan estafet kepemimpinan bangsa. Nah, kami dari Keluarga Almuni KAMMI akan mencari figur tersebut," ujar Sekjen Alumni Keluarga KAMMI Rahman Toha.

Diakui Toha, saat ini hanya ada dua figur yang ramai disebut sebagai calon presiden, yakni Joko Widodo (Jokowi) sebagai calon petahana dan Prabowo Subianto yang tidak lain adalah Ketua Umum Partai Gerindra.

"Dengan mengusung tema besar “Indonesia Baru, Pemimpin Baru, Arah Baru Indonesia” kami yakin akan muncul ide dan gagasan baru siapa calon pemimpin baru bangsa ini yang bisa ditampilkan mengingat dalam acara Mukernas nanti sejumlah pimpinan partai politik akan kami undang," terangnya.

Recent Posts

Sambut HAB Ke-80, PPAQI dan Guru PAUDQu Gelar 1.000 Khataman Al-Qur’an

MONITOR, Jakarta - Dewan Pimpinan Pusat Ikatan Pendidik PAUD Al-Qur’an (DPP IPPAQI) menggelar 1.000 Khataman…

13 jam yang lalu

Kemenpar Sambut Wisatawan Mancanegara Pertama di 2026

MONITOR, Banten - Indonesia membuka tahun pariwisata 2026 dengan penuh optimisme. Kementerian Pariwisata (Kemenpar) menyambut…

16 jam yang lalu

UIN Sunan Kalijaga PTKI Paling Produktif dalam Riset Internasional di 2025

MONIOR, Jakarta - Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Kalijaga tercatat sebagai kampus Perguruan Tinggi Keagamaan…

19 jam yang lalu

Kesaksian Haru Warga Bukit Salawe: Kunjungan Prof Rokhmin Hadirkan Kepedulian

MONITOR, Cirebon - Suasana Bukit Salawe, Desa Kertawangun, Kecamatan Sedong, Kabupaten Cirebon pada Kamis (1/1/2026)…

19 jam yang lalu

Kemenhaj Buka Pelunasan Bipih Tahap II hingga 9 Januari

MONITOR, Jakarta - Kementerian Haji dan Umrah RI secara resmi mengumumkan pembukaan masa pelunasan Biaya…

21 jam yang lalu

ARMADA: Spirit Sociopreneur Jadi Solusi di Tengah Tekanan Ekonomi

MONITOR, Jakarta - Ketua Umum Aliansi Rakyat Mahasiswa Anak Daerah (ARMADA), Aris Tama, menyoroti fenomena…

1 hari yang lalu