Categories: MOTOGPOLAHRAGA

Hitung-hitungan Marquez dan Dovizioso di GP Valencia

MONITOR, Valencia – Penentuan jawara MotoGP 2017 akan diputuskan pada balapan terakhir di Sirkuit Ricardo Tormo di Valencia, Minggu (12/11) mendatang.

Hitung-hitungan sementaranya adalah akan diperebutkan oleh sang juara bertahan pemimpin klasemen Marc Marquez dan sang kuda hitam Andrea Dovizioso. 

Marquez sedikit lebih diunggulkan 21 poin dan difavoritkan menjadi juara. Namun masih ada peluang bagi Dovizioso untuk menjegal kemenangan pembalap nomor 93 itu.

Bagi Dovizioso balapan ini adalah gelaran perebutan juara MotoGP pertamanya. Untuk memenangkan pertandingan ini, Ia harus memenangi balapan dan berharap Marquez finish di posisi 11 atau di bawahnya.

Recent Posts

Kemenpora Dukung Gelar Nobar Timnas Indonesia U-23, Tapi Tidak Boleh Dikomersilkan

MONITOR, Jakarta - Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) merespons soal isu pelarangan…

24 menit yang lalu

Puncak Hari Air Dunia ke-32, Menteri Basuki: Tingkatkan Kemampuan Mengelola Air

MONITOR, Jakarta - Dalam rangka memperingati Hari Air Dunia (HAD) Tahun 2024, Kementerian Pekerjaan Umum…

40 menit yang lalu

Stasiun Bakamla Sambas Amankan Nelayan Nakal Pengguna Pukat Harimau

MONITOR, Jakarta - Stasiun Bakamla Sambas melalui unsurnya yakni Catamaran 505 bersama Satuan Kepolisian Air…

2 jam yang lalu

Dirut Pos Indonesia Bertemu Menag, Bahas Pelayanan Pengiriman Barang Jemaah Haji

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas menerima kunjungan Direktur Utama Pos Indonesia Faizal…

2 jam yang lalu

Berikan Kuliah Hukum, Ketua MPR RI Bamsoet Dorong Penyempurnaan UU Pemilu

MONITOR, Jakarta - Ketua MPR RI sekaligus Wakil Ketua Umum Partai Golkar serta dosen tetap…

2 jam yang lalu

Shin Tae-yong Akui Garuda Muda Percaya Diri Hadapi Uzbekistan

MONITOR, Jakarta - Pelatih tim U-23 Indonesia, Shin Tae-yong, optimistis anak asuhnya mampu meredam Uzbekistan,…

3 jam yang lalu