Categories: BERITAINTERNASIONAL

“Ada Genosida Disana”, Erdogan Turut Kecam Krisis Rohingya

MONITOR, Istanbul – Presiden Turki Recp Tayyip Erdogan turut mengecam krisis kemanusian terkait etnis Rohingya di Myanmar, bahkan Erdogan menuduh Myanmar melakan "genosida" terhada etnis minoritas itu.

"Ada genosida di sana," kata Erdogan dalam sebuah pidato saat perayaan Idul Adha di Istanbul, Turki seperti dikutip The Guardian, Sabtu (2/9).

Ya, hampir 400 orang tewas dalam kekerasaan yang terjadi di negara bagian Rakhine, yang menurut militer Myanmar dipicu oleh serangan yang dilakukan grilyawan Rohingya kepada pasukan keamanan.

Pernyataan militer juga menyebut bahwa telah terjadi 90 bentrokan bersenjata, termasuk 30 serangan awal oleh gerilyawan pada 25 Agustus lalu, pertempuran pun dikatakan meluas dari yang diumumkan sebelumnya.

Sementara itu, Advokat untuk Rohingya mengatakan pasukan keamanan dan warga membakar desa-desa, menembaki warga sipil dan menyebabkan orang-orang Rohingya mengungsi.

"Mereka yang menutup mata terhadap genosida yang diabadikan dalam naungan demokrasi adalah kolaboratornya," kata Erdogan lagi.

Erdogan mengatakan, pihaknya akan mengemukakan masalah tersebut di majelis umum PBB berikutnya, yakni di New York akhir bulan ini, ditambahkan bahwa dirinya telah berkomunikasi dengan sekertaris jendral PBB, Antonio Guterres dan tokoh-tokoh muslim lainnya.

Recent Posts

Menhan Prabowo Gelar Acara Halalbihalal dan Pengarahan Pegawai Kemhan

MONITOR, Jakarta - Menteri Pertahanan Prabowo Subianto menggelar acara Halalbihalal dan Pengarahan kepada sejumlah 1.000…

13 menit yang lalu

Telkom Bagikan Dividen Rp17,68 Triliun atau Tumbuh 6,5% YoY

MONITOR, Jakarta - PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk telah menyelesaikan Rapat Umum Pemegang Saham Tahun…

7 jam yang lalu

Nasyiah-KPPPA Dorong Agen ASI Eksklusif di Lingkungan Kementerian-Lembaga

MONITOR, Jakarta - Sebanyak 12 kementerian-lembaga Republik Indonesia berkomitmen melakukan optimalisasi ruang laktasi di lingkungan…

9 jam yang lalu

Irjen Kemenag Harap Auditor Bisa Jadi Mitra Inovasi Pengembangan Diferensiasi Pendidikan Agama

MONITOR, Jakarta - Irjen Kemenag Faisal Ali tidak semata menjadi mitra pengawasan, tetapi juga problem…

10 jam yang lalu

Fahri Hamzah: Akademisi Jika Terjun ke Arena Politik, Ganti Baju Dulu

MONITOR, Jakarta - Wakil Ketua Umum Partai Gelombang Rakyat (Gelora) Indonesia, Fahri Hamzah mengatakan bahwa…

11 jam yang lalu

Konsul Haji Minta Maktab Pahami Kultur Jemaah Haji Indonesia

MONITOR, Jakarta - Konsul Haji pada Kantor Urusan Haji (KUH) Konsulat Jenderal Republik Indonesia (KJRI)…

11 jam yang lalu