Categories: EKONOMIKEUANGAN

IHSG Menguat Dan Bertengger dilevel 5835.04

MONITOR, Jakarta – Pagi ini, IHSG (+0.58%) dibuka menguat dan bertengger pada zona positif 33.55 poin dilevel 5835.04 dengan volume yang cukup besar.

Dilansir dari Reliance Sekuritas Indonesia, tercatat Indeks sektor konsumer (+1.03%), Pertambangan (+0.91%), Trading (+0.83%) dan Property (+0.8%) menjadi pendorong penguatan. Tingginya angka eksport (+41.12%) yang naik lebih dari ekspektasi menjadi sentimen positif meskipun neraca perdagangan defisit $0.27 Miliar karena diiringi pertumbuhan import (+54.02%) yang sangat signifikan dari -17.4% dengan ekspektasi awal +30.34%.

Spekulasi mengenai tingkat kemampuan konsumen yang melambat seakan terpatahkan dengan tingginya aktifitas import dalam negeri.

Sementara itu, Aksi beli investor asing mulai tercatat investor asing net buy sebesar 58.73 Miliar rupiah

Recent Posts

Piala Asia U-23 2024, Shin Tae-yong Optimistis Indonesia Tumbangkan Irak

MONITOR, Jakarta - Tim U-23 Indonesia akan bertemu Irak pada laga perebutan tempat ketiga Piala…

33 menit yang lalu

Panen Jagung Bersama Mentan di Sumbawa, Presiden Jokowi Tekankan Keseimbangan Harga

MONITOR, Sumbawa - Presiden Joko Widodo, menekankan pentingnya menjaga keseimbangan harga baik ditingkat petani, pedagang…

2 jam yang lalu

Bendungan Tiu Suntuk di Sumbawa Barat Diresmikan Presiden Jokowi

MONITOR, NTB - Presiden Joko Widodo didampingi Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki…

2 jam yang lalu

Universitas Moestopo Gelar RPL, Kuliah Kini Bisa Lebih Cepat Lulus

MONITOR, Jakarta - Universitas Prof. Dr. Moestopo (Beragama) siap menggelar program Rekognisi Pembelajaran Lampau (RPL), yang…

3 jam yang lalu

Presiden Jokowi Resmikan 5 Ruas Inpres Jalan Daerah Sepanjang 40,6 km di NTB

MONITOR, Jakarta - Presiden RI Jokowi didampingi Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki…

3 jam yang lalu

Prof Rokhmin: Sudah Saatnya ICMI gaungkan Islam sebagai Pedoman Hidup

MONITOR, Jakarta - Cendekiawan Muslim, Prof. Dr. Ir. Rokhmin Dahuri MS menyatakan, kita bersyukur menjadi…

3 jam yang lalu