Kamis, 28 Maret, 2024

Arab Saudi Penjarakan Empat Menterinya

MONITOR, Riyadh – Arab Saudi telah menahan empat menteri sebagai bagian dari kampanye anti korupsi pada Minggu (5/11) waktu setempat. 

Dikutip dari Televisi Al Arabiya, selain para menteri para pangeran juga tak luput dari penahan tersebut dimana jumlah pangeran yang ditahan telah naik menjadi 11 orang. 

Dikutip dari Reuters, sebelumnya dilaporkan bahwa 10 pangeran dan puluhan mantan menteri telah ditahan melalui sebuah lembaga anti-korupsi baru yang dipimpin oleh Putra Mahkota Mohammed bin Salman, yang dibentuk dengan keputusan kerajaan pada Sabtu waktu setempat.

- Advertisement -

BERITA TERKAIT

TERPOPULER